Menurut Marca, Madrid meminta United membayar 75 juta euro untuk winger asal Argentina itu. Harga tersebut di atas perkiraan selama ini yang 'hanya' mencapai 50 juta euro.
Selain itu, Madrid juga memasukkan berbagai klausul bonus yang mencapai 15 juta euro. Sepuluh juta di antaranya merupakan klausul yang bisa dicapai dengan gampang.
United nampaknya tidak banyak menawar karena memang butuh mendatangkan nama besar musim panas ini. Selain itu, jika United menolak, Madrid juga masih bisa menjual Di Maria ke PSG dengan harga yang kurang lebih sama musim depan.
Marca menyebut Di Maria akan berangkat ke Manchester pada hari Senin waktu setempat. Jika semua berjalan lancar, pengumuman transfer Di Maria akan dilakukan paling lambat hari Selasa. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Tawarkan Illarramendi ke Napoli?
Liga Spanyol 24 Agustus 2014, 22:46
-
Marcelo: Sampai Jumpa, Di Maria!
Liga Spanyol 24 Agustus 2014, 22:42
-
Madrid Naikkan Harga Di Maria Jadi 90 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Agustus 2014, 22:26
-
Ancelotti Kini Sebut Khedira Akan Bertahan di Madrid
Liga Spanyol 24 Agustus 2014, 22:21
-
Ancelotti: Transfer Di Maria Hampir Tuntas
Liga Spanyol 24 Agustus 2014, 21:48
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR