Bola.net - - Kabar kepindahan Philippe Coutinho ke Barcelna nampaknya semakin mendekati kenyataan. Sang pemain dikabarkan sudah memilih nomer punggung yang akan ia kenakan di Camp Nou tahun ini.
Semenjak bursa transfer musim panas yang lalu, Barcelona memang sudah sangat dikaitkan dengan sosok Coutinho. Namun pada musim panas lalu mereka gagal mengamankan jasa sang pemain setelah tawaran sebesar 133 juta pounds mereka ditolak oleh Liverpool.
Namun beberapa hari terakhir rumor kepindahan sang playmaker kembali berkobar. Bahkan website Nike yang merupakan Apparel Barcelona sudah membocorkan transfer sang pemain ke Camp Nou.
Firmino dan Coutinho.
Menurut laporan yang dilansir Diario Gol, kepindahan Coutinho ke Barcelona itu sudah mendekati kenyataan. Kedua pihak kabarnya tengah menyelesaikan kesepakatan kontrak sebelum akhirnya mengumumkan transfer sang pemain dalam waktu dekat.
Menurut laporan tersebut, Coutinho juga sudah memilik nomer punggung yang akan ia gunakan di Barcelona. Ia disebut akan menggunakan nomer punggung 7 ketika ia sudah bergabung dengan tim asal Catalunya tersebut.
Nomer punggung 7 sendiri sejatinya masih memiliki tuan di mana saat ini nomer itu dikenakan oleh Arda Turan. Namun Turan sendiri disebut akan kembali ke Turki pada bulan Januari ini sehingga nomer punggung itu tersedia untuk Coutinho.
Baca Juga:
- Lewati Messi, Madrid Berikan Gaji 'Super Wow' Untuk Ronaldo
- Thiago Ingin Pulang ke Barcelona
- Saga Transfer Coutinho, Ini Saran Legenda Liverpool
- Neymar Diyakini Tinggalkan Barca Demi Lepas dari Bayang-bayang Messi
- Rivaldo Yakin Coutinho Bakal Jaya di Barcelona
- Transfer Coutinho? Valverde: Saya Tidak Tahu!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville Ingatkan Liverpool Akan Efek Negatif Penjualan Coutinho
Liga Inggris 4 Januari 2018, 21:56
-
Legenda MU Ini Sebut Liverpool Edan Jika Jual Coutinho ke Barca
Liga Inggris 4 Januari 2018, 21:32
-
Barca Hanya Peringkat 13, Man City Klub Paling Kaya di Dunia
Liga Inggris 4 Januari 2018, 20:36
-
Valverde Akui Khawatir Umtiti Bisa Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 4 Januari 2018, 20:11
-
Valverde Tak Pedulikan Rumor Umtiti dan Duo Manchester
Liga Spanyol 4 Januari 2018, 19:47
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR