
Bola.net - - Melalui survei yang telah dilakukan, fans Real Madrid ternyata sangat ingin mendatangkan Harry Kane daripada sejumlah pemain bintang lainnya. Jika Real Madrid ingin memuaskan hati fans, maka mereka tak perlu mendatangkan pemain termahal Neymar dari PSG.
Survei ini disebut dilakukan oleh Real Madrid. 34 persen partisipan dalam survei mengatakan ingin Madrid mendatangkan Kane. Sementara itu Neymar hanya mendapat 23 persen.
Seperti dilansir Marca, Kane bahkan mengalahkan para pemain yang disebut sebagai target transfer Real Madrid termasuk Neymar, Kylian Mbappe, Robert Lewandowski, Mauro Icardi dan Paulo Dybala.
Kane mendapat suara sebanyak 34 persen, Neymar mendapat 23 persen, Mbappe dapat 14 persen, Lewandowski hanya mendapat 9 persen. Eden Hazard juga masuk sebagai pilihan namun hanya mendapat 8 pesen. Sementara itu, Icardi dan Dybala hanya mendapat suara 6 persen.
Ketertarikan fans Madrid kepada Kane dapat dipahami karena penyerang asal Inggris tersebut telah membuktikan ketajamannya dalam beberapa tahun terakhir. Bahkan di tahun 2017, Kane mengalahkan Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi sebagai top skor.
Kepindahan Kane ke Real Madrid sangat mungkin terwujud. Real Madrid sendiri saat ini membutuhkan penyerang pembunuh seperti Kane setelah hampir tiga tahun cenderung pasif dalam mendatangkan pemain bintang ke Santiago Bernabeu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Madrid Dominasi Skuat Terbaik 2017 versi L'Equipe
Liga Spanyol 2 Januari 2018, 22:36
-
Ronaldo Pamer Piala dan Beri Kata-kata Super
Liga Spanyol 2 Januari 2018, 19:31
-
Madrid Soal Hazard; Kemarin Ngebet Beli, Sekarang Tidak Jadi
Liga Spanyol 2 Januari 2018, 17:15
-
Tak Lelah Catat Prestasi, Bagi Cristiano Ronaldo Usia Hanya Angka
Liga Spanyol 2 Januari 2018, 15:50
-
Madrid Susun Siasat Bajak Umtiti dari Barcelona
Liga Spanyol 2 Januari 2018, 15:00
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR