Bola.net - - Klub papan atas La Liga, Atletico Madrid diterpa kabar buruk dengan cederanya bomber mereka yang sebenarnya kini tengah berada dalam performa puncak, Diego Costa.
Lewat akun Twitter resmi mereka, Atletico mengkonfirmasi bahwa Costa menderita cedera hamstring dalam laga kontra Girona (20/1). Costa sendiri ditarik keluar di menit Kevin Gameiro setelah laga berjalan satu jam.
Meski demikian, pihak Atletico tak menyebutkan berapa lama Costa harus absen. Media-media Spanyol menyebut eks pemain Chelsea itu harus menepi selama 10 hari, artinya ia harus absen kala Los Rojiblancos menghadapi Sevilla dan Las Palmas.
INJURY UPDATE 📋@diegocosta suffers a hamstring injury pic.twitter.com/bHpIi8wDJC
— Atlético de Madrid (@atletienglish) January 21, 2018
Dalam laga kontra Girona, Costa menciptakan assist untuk gol yang dicetak Antoine Griezmann. Sayang Los Colchoneros gagal mendapat tiga angka setelah tim tamu menyamakan skor lewat Portu.
Sejak bisa bermain usai digaet dari Chelsea, Costa langsung menunjukkan penampilan impresif dengan menyumbang tiga gol dan satu assist dalam lima laga di semua kompetisi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tengah Onfire, Diego Costa Diganggu Cedera Hamstring
Liga Spanyol 21 Januari 2018, 23:43
-
Griezmann Dandan Afro, Ini Komentar Bijak Thuram
Liga Spanyol 21 Januari 2018, 21:59
-
Kroos Diklaim Ingin Main di Bawah Asuhan Klopp
Liga Spanyol 21 Januari 2018, 19:59
-
Zidane Tegaskan Ceballos Bahagia di Madrid
Liga Spanyol 21 Januari 2018, 18:54
-
Bernabeu Tak Lagi Angker, Zidane Tak Mau Ambil Pusing
Liga Spanyol 21 Januari 2018, 18:23
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR