Bola.net - - Pelatih Real Madrid Zinedine Zidane mengungkapkan bahwa pihaknya pernah hampir mendapatkan bintang muda AS Monaco Kylian Mbappe.
Mbappe merupakan salah satu pemain muda yang penampilannya sedang menarik perhatian bersama Monaco. Pemain berusia 18 tahun itu tampil cemerlang di musim ini dan salah satu penampilan terbaiknya terjadi saat menyingkirkan Manchester City dari Liga Champions.
Mbappe sendiri saat ini sudah mencetak 17 gol dan 10 assist dalam 31 pertandingan bersama Monaco musim ini. Akibatnya, pemain Prancis tersebut kini sedang menjadi buruan banyak klub besar Eropa.
Salah satu klub yang sedang dikaitkan dengan Mbappe adalah raksasa La Liga Real Madrid. Los Blancos dikabarkan sedang menyiapkan dana sebesar 80 juta euro untuk mendapatkan sang pemain.

Namun, Zidane mengungkapkan bahwa Madrid pernah hampir mendapatkan servis Mbappe sebelum pemain yang bersangkutan memilih mengembangkan karirnya bersama Monaco.
"Dia hampir direkrut oleh Madrid, tapi dia pergi ke Monaco," kata Zidane seperti dilansir Marca.
"Kami tahu dia sangat bagus, di usianya dia melakukan sesuatu yang fantastis."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane: Mbappe Nyaris Direkrut Madrid
Liga Spanyol 18 Maret 2017, 18:00
-
Ancelotti: Masa Lalu Saya di Madrid Tak Akan Jadi Keuntungan
Liga Champions 18 Maret 2017, 17:40
-
Ancelotti: Madrid Sulit Tapi Bisa Dilewati
Liga Champions 18 Maret 2017, 17:20
-
Mayoral Sebut Madrid Bisa Eksploitasi Pertahanan Bayern
Liga Champions 18 Maret 2017, 17:00
-
Mayoral Jagokan Madrid Juara Liga Champions
Liga Champions 18 Maret 2017, 16:40
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR