
Sempat diragukan untuk turut bergabung pada sesi latihan sore, striker yang kini membela Persisam Samarinda ini mampu mementahkan keraguan tim pelatih. Terbukti, meski datang siang hari, Ferdinand langsung ikut sesi latihan sore.
"Suatu kehormatan, saya bisa memperkuat timnas Indonesia. Saya bisa bersaing dan belajar dengan senior di sini," ujarnya usai latihan.
Top skor Indonesian Premier League (IPL) musim lalu itu juga mengaku sangat bangga bisa dilatih Riedl dan Benny Dollo. "Beruntung bagi saya bisa langsung mendapatkan pelatih berpengalaman seperti mereka," lanjutnya.
Kedatangan Ferdinand kian membuat tim pelatih mulai tersenyum sedikit lebar. Mereka punya amunisi lain selain Christian Gonzales yang beberapa hari ini sendirian untuk barisan penyerang. Sebab, Patrich Wanggai, Bambang Pamungkas dan Greg Nwokolo hingga saat ini belum juga bergabung dengan mereka.
Mengenai persaingannya yang sedikit terbuka untuk mendapatkan tempat utama di mata Riedl, Ferdinand tak mau muluk-muluk. "Kondisi tim di sini sangat bagus dan semua bersaing dengan sportif untuk memperoleh tempat utama," pungkasnya. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ferdinand Sinaga Akhirnya Ikut Latihan Timnas Versi KPSI
Tim Nasional 10 September 2012, 23:19
-
Review: Indonesia Gagal Bendung Korea Utara
Tim Nasional 10 September 2012, 21:45
-
Riedl: Semua Ini Bukan Karena Uang!
Tim Nasional 10 September 2012, 21:32
-
HT Review: Sukses Imbangi Korut di Babak Pertama
Tim Nasional 10 September 2012, 20:16
-
Korut Terapkan Sepakbola Positif
Tim Nasional 10 September 2012, 17:14
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR