Bola.net - - Perjalanan Indra Sjafri bersama tim nasional (timnas) U-19 Indonesia kemungkinan besar akan segera berakhir. Sebab, Ketua Umum PSSI, Edy Rahmayadi mengirimkan sinyal kuat bahwa Indra bakal dipecat.
Beberapa minggu belakangan ini, santer terdengar kabar bahwa Indra akan didepak dari posisinya sebagai pelatih timnas U-19. Pemecatan itu tak lepas dari kegagalannya membawa pasukan Garuda Nusantara berprestasi di Piala AFF U-18 dan Kualifikasi Piala Asia U-19.
Sebelumnya, PSSI mengaku masih akan mengevaluasi kinerja pelatih berusia 54 tahun tersebut sebelum membuat keputusan apapun. Namun sebelum evaluasi itu digelar, nasib Indra sepertinya sudah tergambar dengan cukup jelas.
"Kalau menurut Anda, Indra Sjafri seperti itu masih cocok atau tidak? Italia saja sudah langsung dipecat itu. Nasib dia bukan lagi di ujung tanduk tapi di ujung kaki," ujar Edy di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Kamis malam.
Edy Rahmayadi
Edy sendiri merujuk pada dipecatnya pelatih timnas Italia, Gian Piero Ventura. Sebab, pelatih berusia 69 tahun itu gagal membawa Gianluigi Buffon dan kawan-kawan masuk ke Piala Dunia 2018 di Rusia.
Tak cuma itu, Edy juga mengisyaratkan PSSI sudah menunjuk pelatih yang akan mengisi posisi Indra. Akan tetapi, pria yang juga menjabat sebagai Pangkostrad ini belum memberitahukan namanya.
"Kami sudah siapkan penggantinya," tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Indra Sjafri Bakal Bernasib Sama Seperti Pelatih Timnas Italia
Tim Nasional 17 November 2017, 02:12
-
Timnas U-19 Gagal Total, PSSI Siapkan Rencana Perombakan Manajemen
Tim Nasional 15 November 2017, 23:21
-
Sekjen PSSI Minta BFC Tak Buru-buru Dinobatkan Sebagai Juara
Bola Indonesia 11 November 2017, 09:20
-
Penggawa Timnas U-19 Galau, Ini Respon PSSI
Tim Nasional 11 November 2017, 03:40
-
PSSI Tak Bisa Nilai Performa Indra Sjafri
Tim Nasional 11 November 2017, 02:18
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR