
"Saya tentu saja bersyukur dengan kemenangan malam ini. Ini penampilan pemain yang sebenarnya," ujar Indra Sjafri, seusai laga, Senin (16/09) malam.
"Di pertandingan ini mereka menunjukkan permainan terbaik. Di tiga pertandingan sebelumnya, mereka belum menunjukkan hal ini. Ini performa sebenarnya dari anak-anak. Semoga hal ini mengindikasikan bahwa kualitas kita makin bagus," sambungnya.
Sebelumnya, dalam laga lanjutan Grup B AFF U-19 Championship 2013, Skuat Garuda Jaya mampu bangkit dari kekalahan di laga sebelumnya dan kembali mengangkasa. Hattrick Evan Dimas Darmono membawa Timnas Indonesia menang 3-1 dari Thailand, pada laga yang dihelat di Stadion Gelora Delta Sidoarjo ini.
Usai menghadapi Thailand, Timnas Indonesia kembali harus menghadapi laga berat melawan Timnas Malaysia untuk memastikan diri lolos ke semifinal kejuaraan ini. Laga antara Skuat Garuda Jaya dan Harimau Muda -julukan Timnas Malaysia- bakal dihelat Rabu (18/09) mendatang. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Djohar Arifin: Ini Kemenangan Berharga Garuda Jaya
Tim Nasional 16 September 2013, 22:36
-
Indra Sjafri: Ini Garuda Jaya Sesungguhnya
Tim Nasional 16 September 2013, 22:31
-
Review AFF U-19 : Bangkit, Garuda Jaya Bekuk Thailand
Tim Nasional 16 September 2013, 21:43
-
HT Review: Garuda Jaya Sementara Tertahan di Gelora Delta
Tim Nasional 16 September 2013, 20:32
-
EDITORIAL: Untunglah Garuda Jaya Kalah
Editorial 15 September 2013, 10:38
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR