
Bola.net - Ricky Kambuaya dinobatkan sebagai pemain terbaik dalam laga Timnas Indonesia melawan Timnas China versi Bola.net. Gelandang andalan Skuad Garuda ini benar-benar menjadi pembeda di pertandingan yang berlangsung sengit tersebut.
Timnas Indonesia baru saja menjalani pertandingan krusial di babak kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Bertindak sebagai tuan rumah di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Skuad Garuda sukses mengalahkan Timnas China dengan skor tipis 1-0.
Dalam laga yang penuh tensi ini, Ricky Kambuaya tampil sebagai bintang lapangan. Berikut alasan mengapa gelandang berusia 27 tahun ini layak menyandang gelar man of the match.
Tampil Impresif di Lini Serang
Ricky Kambuaya dipilih sebagai pemain terbaik karena menunjukan performa luar biasa sepanjang pertandingan. Diposisikan sebagai gelandang serang di belakang striker, ia menjadi momok menakutkan bagi pertahanan China.
Pemain asal Papua ini terus mengocok pertahanan lawan dengan dribelannya yang tajam. Beberapa kali ia membawa bola masuk ke kotak penalti dan melepaskan tembakan-tembakan berbahaya yang membuat kiper China kelabakan.
Kontribusi di Dua Sektor
Tak hanya di lini serang, Ricky juga aktif membantu pertahanan. Berkali-kali ia berhasil memotong aliran bola dan merebut penguasaan dari kaki pemain China.
Kontribusi terbesarnya datang di menit-menit krusial, ketika ia berhasil memancing pelanggaran bek China di kotak terlarang. Aksi cerdiknya ini menghasilkan hadiah penalti yang kemudian menjadi penentu kemenangan Indonesia.
Dengan performa komplit seperti ini, pantas jika Ricky Kambuaya dinobatkan sebagai pemain terbaik dalam laga penting tersebut.
Statistik Pertandingan
Timnas Indonesia - Timnas China
Goal: 1-0
Total Shots: 13-5
Shots on Target: 3-1
Posession: 48%-52%
Fouls: 11-15
Offsides: 0-0
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas China: Ricky Kambuaya
Tim Nasional 5 Juni 2025, 23:04
-
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas China: Skor 1-0
Tim Nasional 5 Juni 2025, 22:48
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Bologna 5 Januari 2026
Liga Italia 4 Januari 2026, 02:45
-
Juventus vs Lecce: Pemain Terbaik dan Terburuk di Allianz Stadium
Liga Italia 4 Januari 2026, 02:37
-
Man of the Match Juventus vs Lecce: Wladimiro Falcone
Liga Italia 4 Januari 2026, 02:27
-
Hasil Sassuolo vs Parma: Jay Idzes Gagal Bantu Neroverdi Raih Poin Penuh
Tim Nasional 4 Januari 2026, 01:13
-
Prediksi Man City vs Chelsea 5 Januari 2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 00:30
-
BRI Super League: Kuota Penonton Persik vs Persib Dibatasi
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 22:44
-
Prediksi BRI Super League, Bali United vs Arema FC 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 22:31
-
Prediksi Real Madrid vs Real Betis 4 Januari 2026
Liga Spanyol 3 Januari 2026, 22:15
-
Prediksi Fulham vs Liverpool 4 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 22:00
-
Prediksi BRI Super League, PSIM Yogyakarta vs Semen Padang 4 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 21:35
-
Prediksi BRI Super League, Persis Solo vs Persita 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 21:10
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
























KOMENTAR