Korsel yang merupakan juara bertahan Piala AFC U-19 memang dijagokan akan menjadi jawara Grup G. Akan tetapi permainan militan para penggawa Garuda Jaya membalikkan prediksi itu. Hattrick Evan Dimas membawa Indonesia mengungguli Korsel dengan skor 3-2.
"Selamat kepada Indonesia. Pertandingan tadi cukup menarik meski kami kurang maksimal karena performa pemain menurun. Apalagi pertandingan sempat dihentikan," jelas Kim seperti dilansir Antara.
Kim menegaskan bahwa timnya kini harus fokus melakukan pembenahan. Ia yakin persaingan dalam putaran final Piala AFC U-19 di Myanmar nanti akan sangat ketat.
"Masih banyak yang harus diperbaiki dari tim kami. Pada putaran berikutnya persaingan akan lebih ketat lagi," tambah Kim. [initial]
Roy Suryo: Evan Dimas Luar Biasa!
Presiden SBY Pun Kagumi Garuda Jaya
Lima Kunci Kemenangan Garuda Jaya Atas Korsel
Statistik Indonesia Taklukkan Korsel
Pelatih Korsel: Pemain Terbaik Indonesia? Pelatihnya! (ant/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tiga Gol Evan Dimas ke Gawang Korsel Sesuai Prediksi M.Raihan
Tim Nasional 13 Oktober 2013, 19:50
-
Tampil Ciamik, Evan Dimas Dapat Hadiah Kecupan Vicky Vette
Bolatainment 13 Oktober 2013, 18:15
-
Hari Ini Skuat Garuda Jaya Pulang ke Kampung Halaman
Tim Nasional 13 Oktober 2013, 18:02
-
Indra Sjafri: Level Kami Sudah di Atas Asia
Tim Nasional 13 Oktober 2013, 15:45
-
Sekjen PSSI: Timnas U-19 Edan!
Tim Nasional 13 Oktober 2013, 14:08
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR