
Bola.net - PSSI telah melakukan pertemuan dengan salah satu kandidat pelatih Timnas Indonesia, Luis Milla Aspas. Pertemuan kedua belah pihak berlangsung di Manila, Filipina, Jumat (29/11/2019).
Namun pada pertemuan tersebut, hanya berfokus pada penyampaian program kepelatihan. Belum menyinggung masalah gaji yang harus dibayar PSSI bila nantinya Milla menjadi juru taktik Timnas Indonesia.
"Luis Milla meminta untuk tidak menyampaikan itu sekarang. Mungkin besok atau lusa dia akan membuat semacam proposal soal berapa kebutuhannya jika menjadi pelatih Timnas Indonesia," ujar Wakil Ketua Umum PSSI, Cucu Somantri.
"Sama sekali belum ada pembahasan soal ekonomi," timpal Milla.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters
Shin Tae-yong Sudah Berikan Proposal
Sementara itu, calon pelatih Timnas Indonesia lainnya yaitu Shin Tae-yong berbeda dengan Milla. Arsitek asal Korea Selatan itu sudah memberikan proposal terkait finansial kepada PSSI.
"Kalau pelatih dari Korea Selatan sudah menyampaikan proposalnya," imbuh Cucu.
Adapun sebelumnya, Milla disebut-sebut meminta gaji sebesar Rp 2 miliar per bulan. Sementara gaji Shin Tae-yong per bulan hanya berkisar Rp 583 juta.
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pertemuan PSSI dan Luis Milla Belum Bahas Gaji
Tim Nasional 1 Desember 2019, 00:18
-
Luis Milla Masih Bisa Batal Latih Timnas Indonesia, Ini 3 Alasannya
Tim Nasional 30 November 2019, 15:47
-
Jika Tangani Timnas Indonesia, Luis Milla Siap Kolaborasi dengan Pelatih Lokal
Tim Nasional 30 November 2019, 15:29
-
Luis Milla Tak Bisa Janjikan Gelar Juara Piala AFF 2020 Bagi Timnas Indonesia, Mengapa?
Tim Nasional 30 November 2019, 07:07
-
Jika Kembali Latih Timnas Indonesia, Luis Milla Dibebani Target Tinggi
Tim Nasional 30 November 2019, 06:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR