
Bola.net - Elkan Baggott belum pasti bisa memperkuat Timnas Indonesia di Piala AFF 2020. Sebab, timnya, Ipswich Town U-23 hingga sekarang belum memberikan izin.
Oleh karena itu, PSSI terus menjalin komunikasi dengan Elkan Baggott dan Ipswich Town U-23. Pasalnya, tenaga bek berusia 19 tahun itu sangat dibutuhkan oleh Timnas Indonesia di Piala AFF 2020.
"Belum dapat izin," ujar Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Yunus Nusi, di Kantor PSSI yang berada di Gedung FX, Sudirman, Jakarta Pusat, Sabtu (6/11/2021).
"Kami (PSSI) Desember akan komunikasi lagi sama Elkan Baggott dan timnya untuk memastikan bisa gak dia. Kami sangat butuh dia juga dia di Piala AFF 2020," katanya menambahkan.
Piala AFF 2020 akan berlangsung di Singapura pada 5 Desember 2021 - 1 Januari 2022. Di ajang itu, Timnas Indonesia tergabung dalam Grup B bersama Vietnam, Malaysia, Kamboja, dan Laos.
Perkuat Timnas Indonesia Saat FIFA matchday
Di sisi lain, Ipswich Town U-23 mengizinkan Elkan Baggott memperkuat Timnas Indonesia saat FIFA matchday bulan ini. Skuad Garuda dijadwalkan menghadapi Afghanistan pada 16 November 2021.
Duel tersebut akan digelar di Turki. Rencananya, Elkan Baggott dan kawan-kawan akan terbang ke Negeri Bulan Sabit pada Rabu (10/11).
"Dia (Elkan Baggott) Insya Allah tanggal 7 November datang, sudah ke Indonesia dulu untuk persiapan pembuatan KTP-nya, adminitrasinya, setelah itu sama-sama tim tanggal 10 November akan berangkat ke Turki melaksanakan FIFA matchday," imbuh Yunus.
Setelah bersua Afghanistan, Timnas Indonesia dijadwalkan berlatih tanding melawan Myanmar di Turki pada 25 November 2021. Namun, laga tersebut bukan pertandingan FIFA matchday.
Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2020
Kamis, 9 September 2021
Timnas Indonesia Vs Kamboja
Minggu, 12 Desember 2021
Laos Vs Timnas Indonesia
Rabu, 15 Desember 2021
Timnas Indonesia Vs Vietnam
Minggu, 19 Desember 2021
Malaysia Vs Timnas Indonesia
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Persiapan Lawan Afghanistan, Timnas Indonesia Berangkat ke Turki Lebih Cepat
- Piala AFF Bukan Agenda FIFA, 5 Pemain Terancam Absen Perkuat Timnas Indonesia
- Jangan Lewatkan! Inilah Jadwal Dua Laga Uji Coba Timnas Indonesia Menjemput Piala AFF 2020
- Jadwal Piala AFF 2020 dan BRI Liga 1 Berpotensi Bentrok
- Deretan Pelatih Timnas Indonesia di Piala AFF 1996-2018, yang Hampir Sabet Gelar Juara
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Belum Kantungi Izin dari Ipswich Town untuk Elkan Baggott Bermain di Piala AFF
Tim Nasional 6 November 2021, 23:09
-
Persiapan Lawan Afghanistan, Timnas Indonesia Berangkat ke Turki Lebih Cepat
Tim Nasional 6 November 2021, 18:19
-
Piala AFF Bukan Agenda FIFA, 5 Pemain Terancam Absen Perkuat Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 November 2021, 14:29
-
Jadwal Piala AFF 2020 dan BRI Liga 1 Berpotensi Bentrok
Tim Nasional 5 November 2021, 09:10
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR