
"Saat ini, kabarnya, internal tim sudah kompak, setelah sempat memerlukan waktu adaptasi," ungkap Direktur Pengembangan Usia Muda PSSI, Timo Scheunemann.
"Ini merupakan modal penting bagi mereka untuk meraih sukses," sambungnya.
Lebih lanjut, Timo juga menggarisbawahi peran Irfan Bachdim dalam sukses Skuad Garuda kali ini. Menurutnya, penyerang Persema ini bisa menjadi aktor kebangkitan Timnas Indonesia.
"Saat ini, Irfan Bachdim terlihat fokus kembali. Kehebatannya akan keluar saat dia fokus," tuturnya.
Sementara itu, Timo menegaskan keyakinannya bahwa Skuad Garuda, julukan Timnas Indonesia, berpotensi membuat kejutan di ajang Piala AFF.
Menurut pria berpaspor Jerman tersebut, saat ini, Timnas Indonesia kerap diremehkan karena disebut tak diisi oleh pemain-pemain 'yang memiliki nama besar'. Namun, bagi pemegang Lisensi A Kepelatihan dari UEFA ini, justru dengan diremehkan, Bambang Pamungkas dan kawan-kawan bisa jadi membuat kejutan di ajang Piala AFF, akhir bulan ini.
"Ini modal yang luar biasa besar. Justru, saat diremehkan, banyak tim dalam sejarah bola dunia kerap menunjukkan 'troztreaction', yaitu sebuah dorongan untuk membuktikan kemampuan mereka," tegasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tim Kompak, Modal Penting Sukses Skuad Garuda
Tim Nasional 21 November 2012, 20:44
-
Kurang Pengalaman Internasional Bukan Masalah Bagi Skuad Garuda
Tim Nasional 21 November 2012, 18:57
-
'Penggawa Timnas Indonesia Berpeluang Bikin Kejutan'
Tim Nasional 21 November 2012, 15:46
-
Tiba di Malaysia, Timnas Gelar Latihan Ringan
Tim Nasional 21 November 2012, 15:18
-
Raphael Maitimo Tetap Dibawa ke Malaysia
Tim Nasional 21 November 2012, 11:47
LATEST UPDATE
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR