
Seperti diketahui, timnas Indonesia akan menghadapi Arab Saudi dalam lanjutan Kualifikasi Piala Asia 2015, 05 Maret mendatang.
Menurut BTN, tak adanya waktu yang cukup untuk merencanakan uji coba menjadi kendala dalam mencari lawan tanding. Karena itu, BTN akhirnya memutuskan bahwa penggawa Garuda hanya akan menggelar pemusatan latihan sebelum berangkat ke Arab Saudi.
"Tim ini tidak memiliki waktu panjang dalam menghadapi laga tersebut. Apalagi, TC hanya efektif selama empat hari, terhitung mulai 26 Februari-1 Maret," terang Sekretaris BTN, Sefdin Syaifudin.
"Pemain mulai berkumpul pada 25 Februari, kemudian 2 Februari sudah terbang ke Arab. Sehingga, waktu efektif latihan hanya empat hari, 26 Februari-1 Maret. Apalagi, kompetisi Indonesia Super League (ISL) juga masih bergulir. Karena itulah, tak ada uji coba jelang lawan Arab," tuntasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas Indonesia Tanpa Uji Coba Sebelum Hadapi Arab Saudi
Tim Nasional 10 Februari 2014, 20:08
-
PSSI Layangkan Somasi Kepada Apung Widadi
Bola Indonesia 10 Februari 2014, 20:00
-
Pro Duta: Diskriminasi PSSI Nodai Etika Sepakbola
Bola Indonesia 7 Februari 2014, 19:24
-
Bola Indonesia 7 Februari 2014, 09:36

-
PSSI Biayai Sendiri Timnas U-23 di Asian Games 2014
Tim Nasional 6 Februari 2014, 18:28
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR