"Saya sarankan mereka untuk datang, fantastis, mereka perlu belajar tentang sejarah Indonesia. Mie buatan Indonesia terkenal di Belanda. Kami masih menikmati hal itu hingga saat ini. Jadi kami masih terhubung dengan Indonesia," ucap Van Gaal usai memimpin sesi coaching clinic di Lapangan PSSI, Komplek Gelora Bung Karno, pagi hari tadi.
Timnas Belanda memang dijadwalkan untuk mengunjungi beberapa obyek wisata di Jakarta, salah satunya adalah Kota Jayakarta atau yang lebih dikenal dengan julukan Kota Tua. Kawasan yang memiliki luas tidak lebih dari 139 hektar tersebut pernah di kuasai VOC Belanda pada tahun 1526.
Kemudian di tahun 1619, Gubernur Jendral VOC yang bernama Jenderal Jan Pieterszoon Coen, membumi hanguskan Kota Jakarta. Di tahun berikutnya, 1621, di atas reruntuhan Jakarta dibangun lagi kota baru dengan nama Batavia.
Lingkungan Kota Tua, meliputi Sunda Kelapa, Pasar Ikan, Luar Batang, Kali Besar, Taman Fatahillah dan Glodok. Sebagai Kota Tua, Jakarta telah meninggalkan warisan dari sejarah masa lalu, mengambil bentuk bangunan dengan arsitektur Eropa dan China dari abad ke-17 sampai awal abad ke-20. (mac/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera Pulih, Robben Siap Jadi Starter
Tim Nasional 6 Juni 2013, 21:31
-
Van Gaal Minta Pemainnya Pelajari Sejarah Indonesia
Tim Nasional 6 Juni 2013, 14:08
-
Cedera Pulih, Robben Berkesempatan Jadi Starter
Tim Nasional 6 Juni 2013, 12:50
-
Cedera, Robben Berlatih Terpisah
Tim Nasional 5 Juni 2013, 19:45
-
Ribery Puji Perubahan Sikap Robben
Liga Eropa Lain 5 Juni 2013, 17:03
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR