Bola.net - - Bek Persija Jakarta Arthur Irawan menggunakan waktu liburannya untuk berwisata di Bali bersama dengan Marquee Player Persib Bandung, Michael Essien.
Saat ini, roda kompetisi Liga 1 memang tengah berhenti berputar. Libur diberikan demi merayakan hari raya Idul Fitri. Rencananya, kompetisi akan mulai digelar lagi tanggal 3 Juli 2017 mendatang.
Waktu liburan ini pun langsung dimanfaatkan oleh Essien untuk berwisata sembari tetap menjaga kondisi di Bali. Ia datang ke Bali bersama dengan rekan satu timnya, Raphael Maitimo.
Ternyata, liburan mereka berdua ikut diramaikan oleh kehadiran Arthur. Hal tersebut diketahui melalui unggahan bek 24 tahun itu di akun Instagramnya.
Dalam unggahan berupa video tersebut, terlihat mantan bek Espanyol B ini berada dalam sebuah kapal, duduk berdampingan bersama Essien. Keduanya melaut untuk melihat ikan Pari secara langsung di Manta Bay, Nusa Lembongan.
Looking at the Manta's from a distance 😜☀️🌊 @iam_ess #paradise #MantaBay
A post shared by Arthur Irawan (@arthurirawan) on
"Melihat ikan pari dari dekat," tulis Arthur dalam postingan tersebut.
Setelah liburan berakhir, Arthur akan membela Persija untuk bertandang ke markas Persegres Gresik United pada tanggal 4 Juli. Sementara Essien akan membela Persib melawan PSM Makassar di Bandung pada tanggal 5 Juli.
Klik Juga:
- Bali Jadi Destinasi Bulan Madu Eks Bek Barcelona Ini
- Ariel Tatum Dijadikan Bahan Meme, Ryuji Utomo Emosi
- Ini Hal Yang Paling Dirindukan Bagas Adi Selama Lebaran
- Kandidat Diving Terkonyol Sepanjang Masa dari Brasil
- De Gea Bagi Foto Menggoda Sang Kekasih di Ranjang
- Yandi Sofyan Nikmati Momen Lebaran Bersama Keluarga
- Andik Vermansah, Lebaran dan Tempe Penyet
- Kompilasi Ucapan Idul Fitri dari Klub dan Pesepakbola Dunia
- Essien: Selamat Idul Fitri 1438 H!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liburan, Bek Persija Ini Gabung Essien di Bali
Bolatainment 29 Juni 2017, 01:34
-
Ariel Tatum Dijadikan Bahan Meme, Ryuji Utomo Emosi
Bolatainment 29 Juni 2017, 00:33 -
Evan Dimas Buka Peluang Gabung Persija
Bola Indonesia 25 Juni 2017, 20:47
-
Gede Widiade ke Pemain: Jangan Kecewakan The Jakmania
Bola Indonesia 23 Juni 2017, 08:15
-
Persija Ikhlaskan Tiga Pemain ke Timnas U-22
Bola Indonesia 23 Juni 2017, 08:11
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR