
Bola.net - Manajemen Persija Jakarta telah memanggil pemainnya, Alfath Fathier. Ini menyusul pemberitaan di media massa terkait masalah rumah tangga bek kelahiran Purwakarta, 28 Mei 1996 itu.
Pemanggilan ini dilakukan untuk mendapatkan gambaran secara utuh mengenai permasalahan yang dialami Alfath. Namun, tidak disebutkan kapan dan di mana pertemuan antara kedua belah pihak berlangsung.
“Beberapa waktu yang lalu, kami sudah memanggil Alfath. Pada pertemuan itu, kami berbicara dari hati ke hati dengan yang bersangkutan," ujar Presiden Klub Persija, Mohamad Prapanca, disadur dari laman klub, Selasa (16/2/2021).
"Tujuan kami adalah untuk mengetahui duduk permasalahan yang sebenarnya, jangan sampai kami menilai sesuatu hanya berdasarkan pemberitaan di media sosial yang terkadang porsinya tidak berimbang,” katanya menambahkan.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Sikap Persija
Berdasarkan pertemuan tersebut, Persija kemudian dapat menyimpulkan dan membuat keputusan. Demi kebaikan tim, maka manajemen memutuskan untuk menghukum Alfath beberapa bulan kedepan.
“Setelah mendengar klarifikasi dari Alfath, demi kebaikan tim dan juga yang bersangkutan, manajemen Persija Jakarta memutuskan untuk membebastugaskan Alfath dari seluruh kegiatan tim selama dua bulan," tuturnya.
"Keputusan ini juga dibuat untuk memberikan waktu kepada Alfath, agar dapat lebih fokus dalam menyelesaikan permasalahan pribadinya," imbuh Prapanca.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Apparel Timnas Indonesia Jalin Kerja Sama dengan Klub Liga 2
- Valentine yang Ngeri! Ternyata Ini Definisi Cinta Ala Legenda Manchester United, Roy Keane
- Melly Goeslaw dan Anto Hoed Ungkap Awal Perkenalan di Seribu Kali Cinta The Series
- Sisi Romantis Pemain Sepak Bola Indonesia: Dari Irfan Bachdim dan Greg Nwokolo
- 10 Jersey Terburuk Musim 2020/2021: Liverpool, Arsenal dan Chelsea Masuk Daftar
- Suara Fans Usai Inter Milan Jinakkan Lazio: Semoga Awet di Pucuk Sampai Akhir Musim!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Masalah Rumah Tangga, Alfath Fathier Dibebastugaskan Persija 2 Bulan
Bolatainment 16 Februari 2021, 11:11 -
Harapan Bepe untuk Pemainnya yang Ikut TC Timnas Indonesia U-22 Proyeksi SEA Games 2021
Tim Nasional 13 Februari 2021, 23:48 -
Apa Kabar Mantan Pelatih Persija Jakarta, Sergio Farias?
Bola Indonesia 13 Februari 2021, 23:21 -
Main di Luar Negeri Lagi? Evan Dimas: Pasti Mau
Bola Indonesia 13 Februari 2021, 23:08
LATEST UPDATE
-
Prediksi Chelsea vs Liverpool 4 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 11:08 -
Oliver Glasner Tidak akan Pikir Dua Kali untuk Gabung MU!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:52 -
Inilah Deretan Laga yang Harus Dijalani Liverpool Tanpa Alisson
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:51 -
Prediksi Inter Milan vs Cremonese 4 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 10:48 -
Didesak Boikot Israel dari Piala Dunia 2026, Begini Respon FIFA
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 10:40 -
Hasil FP1 MotoGP Mandalika 2025: Luca Marini dan Honda Catat Waktu Tercepat
Otomotif 3 Oktober 2025, 10:40 -
Misteri Senne Lammens di MU: Sebenarnya Kiper Utama atau Pelapis Sih?
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:36 -
Mengapa Transfer Robert Lewandowski ke AC Milan Tak Semudah yang Dibayangkan?
Liga Italia 3 Oktober 2025, 10:35
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR