Bola.net - Bintang Manchester City Raheem Sterling mengaku ia sering bermain memakai Liverpool di video game FIFA.
Sterling adalah mantan pemain Liverpool. Klub Merseyside itulah memberikannya kesempatan untuk bersinar.
Saat itu Liverpool masih dimanajeri oleh Brendan Rodgers. Akan tetapi Sterling akhirnya memilih hengkang dari Anfield.
Ia menerima pinangan dari Man City. Ia pindah ke klub tersebut pada Juli 2015 lalu.
Sterling dan Liverpool tidak berpisah dengan baik-baik. Ada drama yang terjadi sebelum ia resmi meninggalkan Anfield.
Pemain 24 tahun ini masih dibenci oleh banyak penggemar Liverpool dan umumnya jadi target cemoohan mereka saat balik ke Anfield dengan City. Namun ia telah mengatakan di masa lalu bahwa ia masih memiliki kasih sayang untuk mantan timnya tersebut.
Bikin Kesal
Akan tetapi sekarang ada peluang Sterling akan membuat fans Man City kesal. Pasalnya ia mengaku malah tidak memainkan The Citizen, timnya sendiri, di video game FIFA.
Ia mengaku bahwa ia memiliki dua tim yang sering ia jagokan di game tersebut. Selain Liverpool, tim satunya lagi adalah raksasa dari Prancis, PSG.
"Biasanya Paris Saint-Germain, dan saya seharusnya tidak mengatakan ini, tapi [saya sering memainkan] Liverpool," ungkapnya pada Daily Star.
Raheem Sterling sendiri kemungkinan akan berduel dengan Liverpool pada awal musim ini. Sebab Manchester City akan bermain lawan mereka di ajang Community Shield pada 4 Agutus mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raheem Sterling Akui Sering Mainkan Liverpool di Video Game FIFA
Bolatainment 23 Juli 2019, 23:49
-
MU Tolak Barter Neymar dan Paul Pogba
Liga Inggris 23 Juli 2019, 19:20
-
PSG Coba Tukarkan Neymar dengan Gareth Bale
Liga Spanyol 23 Juli 2019, 16:00
-
Juan Mata Ingin Kiper Terbaik Dunia ini Terus Bertahan di MU
Liga Inggris 22 Juli 2019, 18:36
-
Griezmann Soal Neymar: Itu Transfer yang Sulit
Liga Spanyol 22 Juli 2019, 16:54
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
-
Pusing Tujuh Keliling ala Pep Guardiola
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:23
-
Barcelona vs Athletic Club: Rating Pemain Barcelona usai Menang Telak 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 08:09
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 08:08
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:56
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR