Pada pertemuan pertama, Lionel Messi dkk harus mengakui keunggulan AC Milan dengan skor 2-0 di San Siro. Gol Kevin-Prince Boateng dan Sulley Muntari memperbesar peluang Rossoneri guna lolos ke babak perempat final.
Melihat hal itu, Ambrosini mengatakan timnya bakal memanfaatkan peluang ini dengan sebaik-baiknya, dan berniat mendedikasikan laga tersebut untuk rekan satu timnya yang tengah cedera (kala menghadapi Genoa).
"Ketika Mario Balotelli datang, Pazzini menampilkan reaksi seperti pemain hebat. Dia tak pernah berhenti berlatih keras dan selalu berusaha memberikan yang terbaik untuk Milan," ujarnya mengenai Pazzini.
"Seharusnya dia bersama kami sekarang, namun cedera menghalanginya. Tetapi hal ini akan menjadi motivasi tambahan bagi kami untuk mengalahkan Barca, dan melangkah ke babak perempat final untuk Pazzini," pungkasnya di situs resmi klub.[initial]
10 Pencetak Gol Terbanyak UCL Sejauh Ini
20 Desain Sepatu Bola Terbaik Sejauh Ini (acm/rdt)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maxi Lopez: Barca Yang Akan Menang
Liga Champions 12 Maret 2013, 23:00
-
Roura: Barca Harus Menang, Apa Pun Caranya
Liga Champions 12 Maret 2013, 22:32
-
Donadoni: Milan Yang Akan Lolos
Liga Champions 12 Maret 2013, 22:01
-
Sheva: Barca Sedang Rapuh, Milan Pasti Lolos!
Liga Champions 12 Maret 2013, 21:50
-
Allegri: Lawan Barca, Milan Butuh Keberuntungan
Liga Champions 12 Maret 2013, 21:30
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR