Draxler mengaku tak terlalu berharap bisa lolos ke perempat final bersama Schalke musim ini. Meski demikian, ia menegaskan akan mencoba menunjukkan permainan terbaik karena bermain di markas Madrid merupakan mimpinya.
"Bermain di Bernabeu adalah sesuatu yang diimpikan semua pemain, minimal sekali saja. Tapi bagi kami situasinya berbeda setelah tertinggal 1-6. Kami berpikir realistis dan tidak mau berharap terlalu banyak. Meski demikian, kami akan tetap mencoba tampil bagus," ucap Draxler seperti dilansir Marca.
Draxler juga mengutarakan bahwa Schalke sudah mengalihkan fokus mereka sepenuhnya ke Bundesliga saja untuk sisa musim ini. Karenanya, Schalke mungkin tidak akan menurunkan skuat terbaik melawan Madrid nanti.
"Pelatih yang menentukan. Mungkin terdengar bodoh jika menghadapi Madrid tidak dengan full team. Tapi dalam situasi saat ini, kompetisi paling penting bagi kami adalah Bundesliga. Mungkin tidak menurunkan skuat terbaik adalah pilihan yang benar." (mrc/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Jumpa Madrid, Draxler Sudah Menyerah
Liga Champions 17 Maret 2014, 22:11
-
Liverpool Masih Berpeluang Gaet Moreno
Liga Inggris 17 Maret 2014, 22:06
-
Jese: Schalke Dulu, Barcelona Kemudian
Liga Champions 17 Maret 2014, 21:46
-
Benzema Siap Diturunkan di El Clasico
Liga Spanyol 17 Maret 2014, 21:00
-
Ancelotti Jadikan Schalke Sebagai Pemanasan El Clasico
Liga Champions 17 Maret 2014, 20:57
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR