Meski demikian, kubu Macan Putih mengaku tak gentar akan nama besar Arema. Bahkan, mereka optimis bisa mencuri poin dari kandang Singo Edan.
"Kami optimistis mampu mengulang sukses mencuri poin seperti di Stadion Tri Dharma yang menjadi kandang Gresik United. Raihan satu poin dari Gresik United ini juga menjadi modal kami untuk menghadapi Arema," ujar asisten pelatih Persik, Aris Budi Sulistyo seperti dikutip Antara.
Persik sebelumnya memang berhasil mencuri satu poin kala menyambangi markas Gresik United di laga perdana dengan bermain 1-1. Gol tunggal Persik diciptakan oleh Tamsil Sijaya. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Bentrok Persik, Arema Rencanakan Rotasi Pemain
- Kontroversial, Wasit Laga Persebaya vs Mitra Kukar Diistirahatkan
- Pusam Andalkan Joko Sasongko
- Cedera Mulai Pulih, Kaharuddin Segera Gabung PSM di Surabaya
- 'Arema Cronus Kandidat Juara ISL 2014'
- Ini Pesan Suharno Bagi Para Penggawa Arema Cronus
- Pusam Tak Gentar Dengan Status The Dream Team Persebaya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Djohar Arifin Akui Pengelolaan Sepakbola Indonesia Masih Minim
Bola Indonesia 5 Februari 2014, 20:46 -
Gresik United Fokus Benahi Kelemahan Jelang Lawan Persijap
Bola Indonesia 5 Februari 2014, 20:17 -
Ketum PSSI: Indonesia Harus Jadi Terbaik di Asia Tenggara
Bola Indonesia 5 Februari 2014, 19:38 -
Tingkah Buruk Suporter Jadi Perhatian Serius PSSI dan PT LI
Bola Indonesia 5 Februari 2014, 19:14 -
Rahmad Darmawan: Kemenangan Ini Tak Mudah
Bola Indonesia 5 Februari 2014, 18:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sevilla vs Barcelona 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 14:58 -
Florian Wirtz di Liverpool: Pemain yang Belum Meyakinkan, tapi Pantas Ditunggu?!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 14:58 -
Bukan Cuma Minta Maaf, Korea Selatan Rombak Total Regulasi Program Adopsi Internasional
News 3 Oktober 2025, 14:44 -
Prediksi Fiorentina vs AS Roma 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 14:28 -
Meski Bersinar di Crystal Palace, Oliver Glasner Dinilai Tak Cocok untuk MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 14:26
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR