Pada turnamen Piala Presiden 2015 lalu, Gresik United yang saat itu masih ditangani Liestiadi, meraih hasil yang sangat buruk, yakni tiga kekalahan dalam tiga pertandingan. Saat ini, manajemen sudah mendepak Liestiadi dan menggantinya dengan Widodo Cahyono Putro.
Widodo yang menjadi pahlawan sepakbola Gresik, memasang target perbaikan prestasi di Piala Jenderal Sudirman. Menurut Widodo, Laskar Joko Samudro tak boleh sekadar numpang lewat di turnamen bikinan Mahaka Sports ini.
"Kami sadar menghadapi Piala Jenderal Sudirman ini, semua tim menyiapkan pemain yang kuat. Persegres tidak ingin jadi tim pelengkap dan ingin berbicara banyak," tegas legenda hidup Petrokimia Putra Gresik dan Tim Nasional (Timnas) Indonesia ini.
Yang menarik, pada turnamen Piala Jenderal Sudirman ini, Gresik United akan memaksimalkan pemain lokal. Gresik United hanya diperkuat 23 pemain lokal. Termasuk di antaranya adalah mantan penggawa Timnas U-23, Oktavianus Maniani.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gresik United Tak Ingin Sekadar Numpang Lewat
Bola Indonesia 7 November 2015, 10:44
-
Widodo Lakukan Evaluasi Menyeluruh ke Persegres
Bola Indonesia 7 November 2015, 04:10
-
Uji Coba Persegres vs Persela Nyaris Dihentikan Polisi
Bola Indonesia 6 November 2015, 20:51
-
Herman Dzumafo Urung Bela Persegres
Bola Indonesia 5 November 2015, 18:03
-
Slank Meriahkan Pembukaan Piala Jenderal Sudirman
Bola Indonesia 4 November 2015, 20:09
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR