Arsitek Laskar Joko Tingkir, Eduard Tjong menurunkan duet asingnya di lini depan, Bijahil Calwa dan Adison Alves de Olivera, dengan ditopang oleh gelandang anyar, Srdan Lopicic.
Sementara itu pelatih Arema, Suharno memilih mencadangkan bomber asal Brasil, Alberto Goncalves. Namun ia tetap memainkan gelandang yang musim lalu membela Persela, Gustavo Lopez.
Berikut susunan pemain Persela vs Arema selengkapnya.
Persela Lamongan: Khoirul Huda (PG), Roman Golian (bek), Suroso (bek), Taufik Kasrun (bek), Dodok Anang (bek); Lopicic (tengah), Catur Pamungkas (tengah), Zaenal Arifin (tengah), Arif Ariyanto (tengah); Bijahil Calwa (depan), Adison Alves de Olivera (depan).
Cadangan:
Roni Tri Prasnanto (PG)
Eki Taufik (bek)
Burhanudin (bek)
Feri Ariawan (tengah)
Danu Rosade (tengah)
Rudi Santoso (depan)
Agung Suprayogi (depan)
Pelatih: Eduard Tjong
Arema Cronus: Kurnia Meiga (PG); Thierry Gathuessi (bek), Munhar (bek), Gilang Ginarsa (bek), Ahmad Alfarizi (bek); Juan Revi (tengah), Hendro Siswanto (tengah), Gustavo Lopez (tengah), Samsul Arif (tengah); Dendi Santoso (depan), Cristian Gonzales (depan).
Cadangan:
Ahmad Kurniawan (PG)
Purwaka Yudi (bek)
Benny Wahyudi (bek)
Rendy Ramang (tengah)
Gede Sukadana (tengah)
Sunarto (depan)
Alberto Goncalves (depan)
Pelatih: Suharno. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persela Akui Kekalahan dari Arema
Bola Indonesia 11 Januari 2014, 22:30
-
Review: Bekuk Persela, Arema Cronus ke 8 Besar
Bola Indonesia 11 Januari 2014, 20:56
-
Inilah Susunan Pemain Persela vs Arema
Bola Indonesia 11 Januari 2014, 18:27
-
Pelatih Persela Akui Permainan Anak Asuhnya Meningkat
Bola Indonesia 11 Januari 2014, 10:08
-
Persija Akui Terkendala Kekompakan Pemain
Bola Indonesia 11 Januari 2014, 03:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR