
"Kita sudah serahkan tiga alternatif ini pada pengelola liga dan pihak federasi. Mereka yang akan menyampaikan hal ini ke AFC," ujar Media Officer Arema, Sudarmaji.
"Dari tiga alternatif itu, kemungkinan terbesar yang akan disepakati adalah 10 April. 19 dan 20 April, Selangor tampaknya keberatan karena dekat dengan jadwal bertanding mereka," sambungnya.
Sebelumnya, laga antara Arema Cronus dan Selangor direncanakan bakal digelar Rabu, 9 April mendatang. Namun, laga tersebut akhirnya disepakati untuk ditunda karena berbarengan dengan dilangsungkannya pemilihan anggota legislatif di Indonesia.
AFC memberi Arema Cronus peluang untuk memindah jadwal pertandingan, namun dibatasi antara 10-22 April 2014. Pembatasan ini bertujuan agar perubahan jadwal tersebut tak sampai mengganggu jadwal yang telah ditetapkan AFC.
"Untuk tanggal 10, kita kemungkinan bermasalah dengan keluarnya izin kepolisian. Mereka kemungkinan masih mengamankan proses penghitungan suara. Jadi, sejauh ini belum ada keputusan mengenai jadwal kita menjamu Selangor," tandas Sudarmaji. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jamu Selangor, Arema Cronus Siapkan Tiga Alternatif Tanggal
Bola Indonesia 26 Februari 2014, 18:06
-
Percaya Diri Jadi Kunci Persipura Ungguli Churchill Brothers
Bola Indonesia 26 Februari 2014, 00:32
-
Duel Pemain Kunci Selangor vs Arema
Editorial 24 Februari 2014, 14:40
-
Andik: Arema Harus Dikalahkan!
Bola Indonesia 24 Februari 2014, 14:24
-
Lawan Arema, Andik Bidik Starter
Bola Indonesia 24 Februari 2014, 14:06
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR