Dua gol untuk klub asal Singapura tersebut, dicetak Fazrul Nawaz pada menit ke-14 dan Juma'at Jantan menit ke-24. Hal tersebut, menjadi kekalahan pertama Boaz Salossa dan kawan-kawan.
"Bisa dikatakan, bahwa hasil ini di luar dugaan kami. Sebab, pada babak pertama kami memperoleh banyak peluang," terang pelatih Persipura, Jacksen Ferreira Tiago.
Ditambahkannya, kekalahan terjadi akibat tidak maksimalnya kondisi stamina. Selain harus tampil di kompetisi Indonesia Super League (ISL), Mutiara Hitam- julukan Persipura- juga berlaga Piala AFC.
Kekalahan yang didapat, tidak mempengaruhi posisi Persipura di klasemen. Sebab, sudah memastikan diri lolos sebagai juara Grup E.
"Yang utama membuat kami kalah, yakni karena faktor kelelahan. Tapi nantinya, saya berencana melakukan evaluasi. Salah satunya, dengan menganalisa rekaman video pertandingan untuk mengetahuinya," imbuhnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dituding Main Mata Lawan Home United, Jacksen Tersinggung
Bola Indonesia 23 April 2014, 20:07
-
Kalah Dari Home United, Persipura Tetap Juara Grup
Bola Indonesia 23 April 2014, 19:30
-
Jacksen Tiago Beber Penyebab Kekalahan Persipura
Bola Indonesia 23 April 2014, 19:15
-
Kalah di Kandang, Jacksen Tiago Bertekad Segera Bangkit
Bola Indonesia 23 April 2014, 18:47
-
Jacksen Puji Kelincahan M Rahmat
Bola Indonesia 19 April 2014, 18:53
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR