"Semua pertandingan sulit. Terutama pertandingan ini," ujar Gomes.
"Kami kalah dengan gol Gonzales yang bagus sekali. Indah," sambungnya.
Sebelumnya, Madura United harus menelan kekalahan dari Arema Cronus pada laga pertama putaran kedua ISC A 2016. Pada laga yang dihelat di Stadion Kanjuruhan Malang, Jumat (02/09) ini, Laskar Sape Kerap kalah dengan skor 1-2.
Gol Madura United dicetak Pablo Rodriguez. Sementara, gol-gol Arema dicetak Johan Ahmat Farizi dan Cristian Gonzales.
Walau kalah, Gomes tetap salut dengan penampilan anak asuhnya. Menurutnya, Bayu Gatra dan kawan-kawan mampu tampil dengan semangat dan kerja keras, seperti yang ia harapkan.
"Namun sayang, hasil tak sesuai dengan harapan kami," tandasnya. [initial] (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Madura United Legawa Terima Kekalahan
Bola Indonesia 3 September 2016, 00:06
-
SOS Sebut Penerapan Standar Lisensi Kepelatihan di ISC Bermasalah
Bola Indonesia 2 September 2016, 17:27
-
Madura United Pastikan Tak Akan Parkir Bus di Kandang Arema Cronus
Bola Indonesia 2 September 2016, 12:07
-
Madura United Incar Kemenangan di Kandang Arema Cronus
Bola Indonesia 1 September 2016, 21:47
-
Madura United Siap Manfaatkan Perombakan Skuat Arema Cronus
Bola Indonesia 31 Agustus 2016, 19:10
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR