Saat ini, City memiliki satu pertandingan lebih banyak dari United. Namun hal tersebut bukan jaminan, pasukan Roberto Mancini harus mampu mengalahkan Aston Villa pada Senin malam nanti. Hanya kemenangan yang mampu mereduksi jarak City dengan setan merah.
Mancini mengatakan, dirinya masih memiliki keyakinan bahwa rival sekota timnya tersebut dapat terpeleset di laga sisa. Menurut Mancini, hal tersebut bukan tanpa alasan. Sebab, United telah melakukannya pada musim lalu.
"Hal yang sulit untuk melihat di mana mereka akan kehilangan poin, tetapi pada musim lalu tidak ada yang memprediksi bahwa United kalah dari Wigan dan di pertandingan lainnya," Ujar Mancini seperti dilansir Goal.
Pelatih asal Italia itu menambahkan, akan menjadi sulit bagi semua orang ketika sebuah tim harus melakoni tujuh hingga sembilan laga sisa. "Semua tim berlomba menghadapi degradasi, Liga Europa, dan Liga Champions," imbuhnya.
Sementara itu, Mancini merasa diuntungkan dengan jadwal Setan Merah yang padat. Mancini berharap, dengan padatnya jadwal United dapat mengakibatkan terpeleset dan kehilangan poin. "Semua pertandingan akan sangat sulit, terutama jika kalian bermain tiga hari sekali," pungkasnya. (gl/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Resmi Bercerai, Aguero Pacari Penyanyi Seksi
Bolatainment 4 Maret 2013, 17:45
-
Sebelas Pertandingan Tentukan Nasib Pilar City
Liga Inggris 4 Maret 2013, 17:15
-
Demi Old Trafford, Real Madrid Berlatih di Etihad Stadium
Liga Champions 4 Maret 2013, 17:05
-
Mancini Lebih Tertarik Tangani Pemain Jantan
Liga Inggris 4 Maret 2013, 14:10
-
City Berharap United Terpeleset
Liga Inggris 4 Maret 2013, 14:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR