Bukan tanpa alasan Heskey memilih pemain asal Spanyol tersebut, karena statistik memang menunjukkan bahwa produktivitas Costa memang tak bisa dianggap remeh. Hingga memasuki pekan ketiga, eks bomber Atletico tersebut tercatat sebagai topskor sementara dengan koleksi empat gol.

"Costa adalah striker terbaik di Premier League sejauh ini. Kita belum tahu kapan ia akan benar-benar beradaptasi dengan permainan Premier League, namun sejauh ini penampilannya sungguh luar biasa," puji Heskey saat menjadi pembicara di kanal Ball Street.
"Dia sangat kuat dan tahu betul bagaimana cara menempatkan bola ke gawang lawan. Menurut saya, sejauh ini ia adalah yang terbaik."[initial]
Baca Juga
- Remy Rela Menepi Demi Costa dan Drogba
- Mourinho: Luis Enrique Dulu Pemain Favorit Saya
- Remy Ingin Teruskan Tradisi Positif Prancis di Chelsea
- Azpilicueta: Costa Mimpi Buruk Bagi Pertahanan Lawan
- Azpilicueta: Tim Manapun Yang Punya Cech & Courtois Pasti Girang
- 'Fabregas Sebenarnya Lebih Pilih MU Ketimbang Chelsea'
- Hazard Curiga Costa Palsukan Umur
(bs/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jovetic Waspadai Chelsea, Arsenal dan United
Liga Inggris 5 September 2014, 23:49
-
Diego Costa Dicoret Spanyol, Munir Masuk
Piala Eropa 5 September 2014, 23:41
-
Takut Kuras Keuangan Klub, Woflsburg Tak Jadi Beli Lukaku
Liga Eropa Lain 5 September 2014, 22:07
-
Courtois Berambisi Jadi Kiper Utama di Tiap Laga Chelsea
Liga Inggris 5 September 2014, 17:49
-
Lampard Yakin Akan Disambut Hangat Fans Chelsea
Liga Inggris 5 September 2014, 17:31
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR