Bola.net - - Manchester City mengabarkan telah resmi memberikan kontrak baru pada Manu Garcia hingga 2020 mendatang.
Pemain 18 tahun ini mencatatkan empat penampilan musim lalu bersama tim senior The Citizens dengan menyumbangkan satu gol.
Pada mulanya, kontrak Manu akan berakhir pada 2018 mendatang. Maka dengan tambahan kontrak baru berdurasi dua tahun, ia akan terikat dengan City hingga 2020.
"Semua orang di Manchester Cit bahagia Manu telah memperpanjang kontraknya bersama klub," demikian pernyataan Manchester City yang disampaikan pada hari Kamis (1/12).
Pemain yang saat ini dipinjamkan di klub La Liga Deportivo Alaves ini juga mengaku bangga setelah memperpanjang durasi kontraknya.
"Sangat bangga dan bahagia setelah menandatangani kontrak baru dengan salah satu klub terbesar di dunia," tulis Manu di laman Twitter.
Really proud and happy to have signed a new deal with one of the biggest clubs in the world! Seguimos! ⚽️💙💙✨ @mancity #Mcfc pic.twitter.com/Oy7AHV146u
— Manu García Alonso (@Manugarcia_98) November 30, 2016
Baca Juga:
- Mulai Gabung City, Gabriel Jesus Sudah Tiba di Manchester
- Mkhitaryan Mengaku Idolakan Kaka
- Giggs: MU Belum Tertinggal dalam Perebutan Gelar Musim Ini
- Ibrahimovic Bahagia Schweinsteiger Kembali Bermain
- Mkhitaryan Harus Kerja Keras untuk Dapat Tempat di MU
- Moses Ingin Balas Kepercayaan Conte dengan Kerja Keras
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Sayangkan Chelsea Pernah Lepas De Bruyne
Liga Inggris 2 Desember 2016, 22:06 -
Hazard: Chelsea Harus Waspadai Ancaman De Bruyne
Liga Inggris 2 Desember 2016, 15:38 -
Sterling: Serang Chelsea Sejak Menit Pertama, City!
Liga Inggris 2 Desember 2016, 15:07 -
Kalahkan City, Chelsea Akan Jadi Penantang Serius Gelar
Liga Inggris 2 Desember 2016, 12:25 -
Bellerin Target Kembali di Duel Manchester City
Liga Inggris 2 Desember 2016, 12:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR