Seperti dikutip dari tribalfootball, manajer Spurs, Harry Redknapp mengaku bahwa dia tidak berminat untuk memboyong Cole ke White Hart Lane. Hal ini, menurut Redknapp, disebabkan dia telah memiliki duet Niko Kranjcar dan Luka Modric di skuadnya.
"Cole merupakan pemain hebat. Namun, ada banyak pemain hebat juga di sini," ujar Redknapp.
"Lihat saja Luka Modric, Niko Kranjcar, Aaron Lennon, David Bentley, saya tak kekurangan pemain bagus di sini."
"Saat membicarakan transfer terbaik tahun ini, nama Niko tak pernah disebut-sebut. Namun, dia layak menjadi pemain terbaik yang meraih gelar tersebut."
"Niko menjadi transfer luar biasa buat kami. Saya membayar 2,5 juta Pounds untuk mendatangkannya ke Portsmouth dan juga jumlah yang sama untuk merekrutnya ke Spurs."
"Pertama kali melihat Niko bermain, saya berpikir bahwa dia merupakan pemain dengan teknik yang mengagumkan. Yang lebih mengagumkan adalah perkembangan permainannya, sejak dia kami boyong ke sini," tandas Redknapp. (tri/den)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Proliga 2026: Tekad Bandung BJB Tandamata Sapu Bersih Laga di Sumut
Voli 16 Januari 2026, 16:37
-
Live Streaming Man United vs Man City: Derby Panas Penentu Nasib
Liga Inggris 16 Januari 2026, 16:30
-
Atas Permintaan Carrick, MU Bakal Belanja Pemain di Januari 2026?
Liga Inggris 16 Januari 2026, 16:20
-
Roy Keane Pertanyakan Keputusan MU Pekerjakan Michael Carrick Sebagai Caretaker
Liga Inggris 16 Januari 2026, 16:03
-
Jadwal Lengkap Premier League Pekan ke-22: Derby Manchester dan Duel Krisis Poin
Liga Inggris 16 Januari 2026, 16:00
-
Real Madrid Tersungkur, Sikap Alvaro Arbeloa 'Manjakan' Vinicius Justru Jadi Sorotan
Liga Spanyol 16 Januari 2026, 15:46
-
Gareth Southgate Jadi Manajer Permanen MU? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 16 Januari 2026, 15:41
-
Chelsea Siap Bergerak di Bursa Januari, Begini Kata Liam Rosenior
Liga Inggris 16 Januari 2026, 14:58
-
Head to Head Manchester United vs Manchester City: Derby Panas di Old Trafford
Liga Inggris 16 Januari 2026, 14:33
-
Gary Neville Bicara Lagi: Sebut Michael Carrick Bukan Solusi Jangka Panjang MU!
Liga Inggris 16 Januari 2026, 13:00
-
Mengintip Susunan Staf Kepelatihan Baru Michael Carrick di Manchester United
Liga Inggris 16 Januari 2026, 11:58
-
Sadio Mane Puji Mohamed Salah Usai Senegal Singkirkan Mesir dari AFCON
Bola Dunia Lainnya 16 Januari 2026, 11:24
-
Nkunku dan Leao Rebutan Penalti di Laga Como vs AC Milan, Begini Kata Allegri
Liga Italia 16 Januari 2026, 11:20
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45



















KOMENTAR