Pakar sepakbola Eropa, Gianluca di Marzio, mengklaim bahwa bos Argentina itu sudah mengatakan tidak pada tawaran yang muncul dari raksasa Prancis.
Mantan gelandang Inter Milan sudah menjadi salah satu manajer terbaik Eropa, usai sukses mengembangkan permainan Atletico.
Namun ESPN mengklaim bahwa PSG sudah sempat mendekati Simeone usai tim La Liga tumbang di final Liga Champions di tangan Real Madrid.
Terlepas dari kekuatan finansial yang dimiliki oleh PSG, disebutkan bahwa Simeone tidak ingin pergi dari klub yang ia cintai, usai mereka kalah dari sang rival sekota pekan lalu.
Bos PSG, Laurent Blanc, masih akan terus bertahan di posisinya, namun ia kini mendapat tekanan besar usai tim gagal lolos ke semifinal Liga Champions setelah kalah dari Manchester City.
Simeone sendiri sempat menyebut akan mempertimbangkan masa depannya di Vicente Calderon, usai ia gagal menaklukkan Madrid di Milan pekan lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ada Mourinho, Hartson Berharap Ibrahimovic Pilih MU
Liga Inggris 5 Juni 2016, 14:44
-
MU Disebut Jadi Satu-satunya Tujuan Ibrahimovic di Inggris
Liga Inggris 5 Juni 2016, 13:16
-
Secara Mental, Ibrahimovic Masih Merasa Muda
Liga Eropa Lain 5 Juni 2016, 11:45
-
Liga Inggris 5 Juni 2016, 04:20

LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR