Hal tesebut merupakan pendapat dari mantan bintang The Reds, Patrick Berger, yang percaya bahwa kegagalan sang manajer mencatat beberapa hasil bagus di awal musim depan bakal membuatnya terancam dipecat.
"Ia harus memberikan yang terbaik dan melakukannya tepat dari awal. Jika ia membuat tim berada di belakang tim top dari awal musim, maka akan sulit baginya untuk bertahan," tutur Berger menurut laporan Daily Star.
"Tekanan ada di pundak Rodgers, karena untuk waktu yang lama mereka telah menghabiskan banyak uang dan tidak memenangkan apapun. Liverpool sudah memberinya waktu. Tiga tahun merupakan waktu yang lama," pungkasnya.
Liverpool sejauh ini sudah cukup aktif di bursa transfer, menyusul sukses mendaratkan Danny Ings, James Milner, Joe Gomez, dan Adam Bogdan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Penampakan Pertama Firmino Dengan Jersey Liverpool
Open Play 24 Juni 2015, 23:58
-
Vogel: Emre Can Tak Gagal di Bayern
Liga Eropa Lain 24 Juni 2015, 23:21
-
Berger Desak Liverpool Datangkan Striker Kelas Dunia
Liga Inggris 24 Juni 2015, 23:04
-
Start Lamban, Rodgers Hadapi Ancaman Pemecatan
Liga Inggris 24 Juni 2015, 22:46
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR