
Bola.net - Bermain di kandang sendiri tidak menjamin Arsenal mampu meraih tiga poin dalam laga lanjutan Premier League kontra Sheffield United, Sabtu (18/1/2020). Pasukan Mikel Arteta tersebut hanya mampu bermain imbang dengan skor 1-1.
Hasil ini membuat Arsenal tak bisa beranjak dari peringkat ke-10 dalam klasemen Premier League. Namun setidaknya, mereka masih mungkin naik ke posisi ke-8 andai mampu meraih kemenangan pada pekan berikutnya.
Sebenarnya, klub berjuluk the Gunners tersebut sempat unggul lebih dulu melalui gol Gabriel Martinelli di menit ke-45. Namun aksi pemain Sheffield, John Fleck, jelang pertandingan usai membuyarkan kemenangan itu.
Pertandingan kali ini juga menghasilkan sejumlah catatan penting yang patut untuk diketahui Bolaneters sekalian. Informasi selengkapnya bisa disimak dengan melakukan scroll ke bawah.
Statistik
1. Arsenal kehilangan 13 poin dari posisi unggul dalam ajang Premier League musim ini, sama banyaknya dengan yang mereka lakukan di keseluruhan musim 2018/19.
2. Sheffield menuai 16 poin dari partai tandang musim ini, menyamai catatan terbanyak yang pernah mereka raih dalam satu musim Premier League (juga pada musim 1992/13).
3. Arsenal menuai hasil imbang lebih banyak dari semua tim di kompetisi pada musim ini (11), hampir menyamai torehan imbang terbanyak yang pernah mereka bukukan di musim 2008/09 (12).
4. The Gunners hanya mampu membukukan satu tembakan tepat sasaran setelah golnya, di mana itu berasal dari bek yakni Shkodran Mustafi pada menit ke-90.
5. Di usia 18 tahun dan 214 hari, Martinelli menjadi pemain termuda kedua yang mencetak gol di Emirates dalam ajang Premier League untuk Arsenal, setelah Alex Oxlade-Chamberlain kala melawan Blackburn di bulan Februari 2012 (18 tahun 173 hari).
6. Fleck mencatatkan keterlibatan pada gol ketujuh kalinya untuk Sheffield United di ajang Premier League musim ini (lima gol, dua assist), namun pertama dalam laga tandang.
(BBC Sport)
Baca Juga:
- Statistik Laga Newcastle vs Chelsea: St James' Park, Neraka Bagi the Blues
- Statistik Laga Man United vs Wolves: Ada Serigala yang tak Berkutik di Old Trafford
- Statistik Laga Aston Villa vs Manchester City: Serba Gol dari The Citizens
- Statistik Laga Manchester United vs Norwich: Kembalinya Sentuhan Magis Juan Mata
- Statstik Laga Crystal Palace vs Arsenal: Pembuktian Duet Maut Aubameyang dan Lacazette
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Robertson: Tak Ada Gunanya Pikirkan Status Invincible
Liga Inggris 20 Januari 2020, 19:27
-
Atletico Madrid Kebut Transfer Alexandre Lacazette
Liga Spanyol 20 Januari 2020, 19:00
-
Arsenal Ajukan Proposal Peminjaman untuk Jerome Boateng
Bundesliga 20 Januari 2020, 18:40
-
Arsenal Segera Kunci Transfer Pemain PSG Ini
Liga Inggris 20 Januari 2020, 17:40
-
Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Arsenal
Liga Inggris 20 Januari 2020, 13:17
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR