Martinez tak menyebutkan nama klub yang tertarik kepada Baines, namun diyakini klub itu adalah Manchester United. The Red Devils memang sudah lama menginginkan Baines, bahkan sejak David Moyes belum ditunjuk menggantikan Sir Alex Ferguson.
"Sebelum kami pergi ke Austria, ada satu klub yang membuat tawaran untuk Leighton, dan itu adalah tawaran final mereka. Nilai yang mereka sodorkan masih jauh di bawah kualitas Leighton dan kami menolaknya," jelas Martinez kepada Liverpool Echo.
Setelah tawaran pertama dan terakhir itu, Mertinez menegaskan bahwa tak ada lagi yang mencoba mendekati Baines. Meski demikian, ia sudah paham dengan semua gosip yang beredar dalam transfer window seperti ini.
"Tak ada klub lain yang mencoba memberikan tawaran. Kami sudah melupakan tawaran itu dan fokus untuk menyambut musim baru. Tapi spekulasi memang selalu ada dan sudah jadi bagian dari bursa transfer," imbuhnya. (sky/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moyes Ungkap Hukuman Untuk Pemain Nakal
Liga Inggris 14 Agustus 2013, 19:45
-
'United Sudah Berhenti Kejar Baines'
Liga Inggris 14 Agustus 2013, 18:45
-
Evans Mau United Beli Ronaldo Atau Bale
Liga Inggris 14 Agustus 2013, 17:17
-
United: Rooney Tak Dijual Dengan Harga Berapapun, Chelsea!
Liga Inggris 14 Agustus 2013, 14:30
-
Owen Favoritkan Chelsea Juara Premier League
Liga Inggris 14 Agustus 2013, 14:14
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR