Hubungan City dan Yaya memang tengah merenggang saat ini. Penyebabnya cukup sepele, yakni manajemen The Citizen tak memberikan ucapan selamat ulang tahun yang layak pada dirinya. Gelandang berusia 31 tahun itu lantas disebut bakal mencari klub baru yang bisa lebih menghargainya musim depan.
Akan tetapi, kabar tersebut dibantah oleh ayah Yaya. "Tidak. Dia tak akan pergi. Dan saya juga berharap dia pergi dari klub ini," ungkap Mory seperti dilansir Goal.
"Saya konfirmasikan sekali lagi bahwa dia tak akan pergi dari Cuty," imbuhnya.
Yaya menjadi salah satu aktor penting di balik kesuksesan City menjadi jawara Premier League musim lalu. Dari 35 laga, dia menyumbangkan 20 gol dan 9 assist. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yaya Toure Tetap Bertahan di City
Liga Inggris 11 Juni 2014, 23:48
-
Mancini Tinggalkan Galatasaray
Liga Eropa Lain 11 Juni 2014, 21:24
-
Menanti Kiprah 5 Pemain di Brasil 2014: Grup C
Editorial 11 Juni 2014, 19:00
-
City Umumkan Sponsor Baru Dari Indonesia
Bola Dunia Lainnya 11 Juni 2014, 18:28
-
Man City Siap Pertahankan Jovetic Dari Godaan Inter Milan
Liga Inggris 11 Juni 2014, 17:39
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR