Bola.net - - Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri meminta timnya untuk mewaspadai Sampdoria pada pertandingan Giornata 29 nanti. Allegri menilai Sampdoria menjadi lawan yang tangguh bagi Juventus, bahkan ia menilai Sampdoria lebih tangguh daripada Barcelona.
Juventus sendiri saat ini masih kokoh di puncak klasemen Serie A. Mereka unggul 8 poin dari pesaing terdekat mereka AS Roma dengan mengoleksi 70 poin.
Calon lawan mereka pada hari Minggu nanti adal Sampdoria. Tim besutan Marco Giampolo itu saat ini duduk di peringkat 9 dengan mengoleksi 41 poin.
Meski unggul jauh dari Sampdoria, namun Allegri percaya pertandingan Giornata ke 29 nanti akan berjalan ketat. "Pertandingan melawan Barcelona akan menjadi pertandingan yang luar biasa, namun pertandingan hari Minggu nanti [melawan Sampdoria] akan menjadi pertandingan paling sulit karena anda tidak perlu mencari motivasi ketika melawan Barcelona," tutur Allegri kepada Soccerway.
Paulo Dybala.
"Samp sudah mengalahkan Roma, Milan dan mereka memenangkan derby melawan Genoa. Mereka sudah menang lima kali dan seri dua kali di tujuh pertandingan terakhir mereka, jadi kami harus memainkan permainan terbaik kami."
"Saat ini hanya ada 10 pertandingan tersisa di Serie A. Roma dan Napoli punya potensi untuk mengumpulkan 30 poin dari 30 pertandingan terakhir, sehingga kami tidak pasti bisa mengamankan peringkat satu maupun peringkat kedua."
"Jika kami tidak melawan Samp dengan serius, dengan sikap yang tepat, maka besar kemungkinan Roma berada hanya lima poin di belakang kami." tutup mantan pelatih AC Milan tersebut.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Sampdoria vs Juventus: Skor 0-1
Liga Italia 19 Maret 2017, 22:47
-
Marotta: Barca Harus Takut Pada Juventus
Liga Italia 19 Maret 2017, 21:45
-
Perempat final 2002/03: Juventus 3-2 Barcelona
Open Play 19 Maret 2017, 09:30
-
Fakta dan Statistik: Juventus vs Barcelona
Liga Champions 19 Maret 2017, 09:00
-
Allegri: Kalahkan Sampdoria Lebih Sulit Daripada Barcelona
Liga Italia 19 Maret 2017, 01:30
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR