Bola.net - - Kapten Juventus, Gianluigi Buffon memberikan sedikit bocoran mengenai manuver transfer Juventus musim depan. Buffon menyebut ada kemungkinan bahwa Bernardeschi akan bergabung ke Turin pada musim panas nanti.
Bernadeschi sendiri merupakan salah satu pemain yang bersinar bersama Fiorentina musim ini. Ia menjadi salah satu pemain paling konsisten di Fiorentina di mana ia sudah membuat 10 gol dari 23 penampilan bersama La Viola sejauh ini.
Bernadeschi sendiri belakangan ini kerap dihubungkan dengan Juventus. Ia dipercaya mampu meningkatkan kualitas lini serang Si Nyonya Tua di musim kompetisi yang akan datang.
Gianluigi Buffon
Buffon yang memiliki kampung halaman yang sama dengan Bernadeschi itu mengamini jika Bernadeschi bisa bergabung dengan Juventus musim depan. "Dia [Bernadeschi] adalah angin segar dari Carrara [Kampung halaman Buffon dan Bernadeschi]," beber Buffon kepada JTV.
"Mungkin tahun depan Bernardeschi bisa bergabung dengan kita di Juventus." tutup Kiper veteran Timnas Italia tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dybala: Kontrak Baru Sudah Dekat
Liga Italia 2 Maret 2017, 16:46
-
Moggi: Jadikan Juventus Sebagai Alasan, Napoli Pecundang!
Liga Italia 2 Maret 2017, 15:15
-
Dominasi Juventus dan Tuduhan Calciopoli Jilid II
Liga Italia 2 Maret 2017, 14:45
-
Buffon Indikasikan Bernadeschi Gabung Juventus Musim Depan
Liga Italia 2 Maret 2017, 11:57
-
Valencia Konfirmasi Akan Permanenkan Zaza
Liga Spanyol 2 Maret 2017, 10:41
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR