Mancini kembali ke Giuseppe Meazza pada pertengahan November lalu menggantikan Walter Mazzarri. Namun sampai sejauh ini penampilan Inter bersama Mancini belum memuaskan. Mauro Icardi dkk hanya menempati peringkat sembilan di klasemen sementara Serie A.
Muncul gosip bahwa manajemen Inter tidak puas dengan kinerja Mancini dan akan menggantinya dengan Marcelo Bielsa di musim depan. Namun Bolingbroke dengan tegas mengatakan bahwa Mancini masih akan tetap berada di Inter setelah musim ini.
"Musim panas ini, Mancini akan berkesempatan untuk membangun tim sesuai keinginan, sehingga dia dapat memainkan formasi sesuai keinginan. Saya menilai dia akan mempunyai tim sendiri di sekitar dirinya," ujar Bolingbroke di situs resmi klub.
"Akankah Mancini tetap tinggal? Tentu saja, kecuali Anda tahu sesuatu yang tidak saya ketahui!"[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
El Shaarawy Berharap Comeback di Derby Della Madonnina
Liga Italia 10 Maret 2015, 23:29
-
CEO Inter Pastikan Mancini Tetap Bertahan Musim Depan
Liga Italia 10 Maret 2015, 22:37
-
Tak Punya Pengalaman, Mancini Paham Inzaghi Kesulitan di Milan
Liga Italia 10 Maret 2015, 22:05
-
Perin: Sulit Tolak Tawaran Inter
Liga Italia 10 Maret 2015, 20:18
-
Marchisio Bahagia Juventus Kalahkan Sassuolo
Liga Italia 10 Maret 2015, 19:02
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR