Setelah kalah dari Malaga di Liga Champions, Massimiliano Allegri akan memakai 3 bek di sektor pertahanan Rossoneri guna mengantisipasi serangan balik Genoa.
Pelatih baru Genoa, Luigi Del Neri terkenal memakai formasi 4-4-2/4-4-1-1 ini memilih Ciro Immobile sebagai pilihan utama di lini depan I Rossoblu. Jika memakai skema 2 penyerang, Marco Boriello akan di plot sebagai pendamping Immobile ketika melawan Rossoneri.
Berikut data dan fakta antara AC Milan kontra Genoa pada giornata ke-9 selengkapnya.[initial]
Liga Italia - Preview: AC Milan vs Genoa, Ajang Pembuktian! (foti/rdt)
Data dan Fakta

- AC Milan belum pernah kalah di kandang ketika berhadapan dengan Genoa.
- Stephan El Shaarawy menjadi top skor sementara AC Milan dengan raihan 5 gol.
- Mario Yepes akan menjadi pemain tertua di pertandingan nanti.
- Mantan striker Juventus dan AS Roma, Marco Boriello pencetak gol terbanyak Genoa dengan 3 gol.
- Luca Antonelli menjadi pemberi umpan terbanyak untuk Genoa dengan 2 asisst di musim ini.
Lima Laga Terakhir Kedua Tim

AC Milan (L-L-L-W-D):
- 25 Oktober 2012, Malaga 1 - AC Milan (UCL)
- 21 Oktober 2012, Lazio 3 - AC Milan 2 (Serie A)
- 08 Oktober 2012, AC Milan 0 - Internazionale 1 (Serie A)
- 03 Oktober 2012, Zenit 2 - AC Milan 3 (UCL)
- 29 September 2012, Parma 1 - AC Milan 1 (Serie A)
Genoa (L-D-D-D-W):
- 22 Oktober 2012, Genoa 2 - AS Roma 4 (Serie A)
- 07 Oktober 2012, Genoa 1 - Palermo 1 (Serie A)
- 30 September 2012, Udinese 0 - Genoa 0 (Serie A)
- 27 September 2012, Genoa 1 - Parma 1 (Serie A)
- 24 September 2012, Lazio 0 - Genoa 1 (Serie A)
Head to Head

AC Milan (3); Seri (1); Genoa (1):
- 25 April 2012, AC Milan 1 - Genoa 0 (Serie A)
- 03 Desember 2011, Genoa 0 - AC Milan 2 (Serie A)
- 06 Februari 2011, Genoa 1 - AC Milan 1 (Serie A)
- 25 September 2010, AC Milan 1 - Genoa 0 (Serie A)
- 09 Mei 2010, Genoa 1 - AC Milan 0 (Serie A)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ambrosini: Saya Menyesal Bertaruh Dengan El Shaarawy
Liga Italia 27 Oktober 2012, 17:30
-
Data dan Fakta Serie A Giornata 9: AC Milan vs Genoa
Liga Italia 27 Oktober 2012, 15:15
-
Preview: AC Milan vs Genoa, Ajang Pembuktian!
Liga Italia 27 Oktober 2012, 15:00
-
Berlusconi Dihukum Setahun Penjara
Liga Italia 27 Oktober 2012, 05:50
-
"Seluruh Penggawa Milan Dukung Allegri"
Liga Italia 26 Oktober 2012, 20:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR