Pemain 29 tahun ini sejatinya punya skill yang cukup mumpuni. Namun, ia tak mampu menemukan konsistensi permainan di Milan. Selain itu ia juga kerap dirundung cedera. Hal yang membuat karirnya di Milan terhambat.
Masuknya nama Menez di lantai bursa transfer bukannya sepi peminat. Sudah ada klub yang tertarik untuk meminangnya. Klub tersebut yakni Guingamp dari Ligue 1.
Namun, seperti dikutip dari L'Equipe, Menez sudah menolak tawaran dari Guingamp. Pasalnya, Guingamp dinilai tidak cukup besar untuk bisa mewujudkan ambisi Menez. Tim ini hanya tim gurem.
Guingamp pada musim 2015/16 hanya mengakhiri kompetisi Ligue 1 pada posisi ke-16, dua tingkat dari zona degradasi. Klub hanya memenangkan 11 pertandingan saja dari 38 pertandingan yang dilakoni selama satu musim penuh. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diminati Tim Gurem, Menez Ogah Tinggalkan Milan
Liga Italia 20 Juli 2016, 17:26
-
Bek Baru Milan Terancam Langsung Dipinjamkan
Liga Italia 20 Juli 2016, 13:54
-
Lepas Pogba, Madrid Incar Gomes dan Donnarumma
Liga Spanyol 20 Juli 2016, 13:06
-
Chelsea dan Diego Lopez Capai Kata Sepakat
Liga Inggris 20 Juli 2016, 11:18
-
Galeri: Milan Lanjut Berlatih di Milanello
Open Play 20 Juli 2016, 09:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR