Bola.net - - Gianluigi Donnarumma mengatakan tak akan bisa melupakan gelar pertamanya yang baru saja diraih bersama AC Milan. Ya, tim berjujuk Rossoneri ini baru saja menjuarai Supercoppa Italiana setelah mengalahkan Juventus di partai final, Jumat .
Donnarumma yang bermain sepanjang pertandingan membuat penyelamatan penting selama 120 menit sehingga membuat skor tetap bertahan imbang 1-1. Di babak adu penalti, kiper 17 tahun tersebut menjadi penentu kemenangan karena menghentikan tendangan Paolo Dybala dan membuat timnya menang dengan skor akhir 3-4.
Skuat Milan sudah kembali ke Italia dengan selamat pada pukul 5.30 am waktu setempat. Di depan fans yang menyambutnya di bandara, Donnarumma mengungkapkan kebahagiannya.
"Ini adalah perasaan yang sangat luar biasa dan saya tak akan melupakannya," kata Donnarumma seperti dikutip Football italia.
"Saya mencium logo Milan di kaos [setelah pertandingan] karena saya punya hubungan dekat dengan Milan, ini adalah tim yang selalu saya dukung sejak kecil dan merasa terhormat mengenakan jersey ini," tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic: Forza Milan, Juara Supercoppa Italiana 2016
Liga Italia 24 Desember 2016, 20:55
-
Milan Kalahkan Juve via Adu Penalti, Donnarumma Dapat Pelukan dari Buffon
Liga Italia 24 Desember 2016, 19:59
-
Donnarumma: Gelar Pertama bersama Milan Tak Akan Terlupakan
Liga Italia 24 Desember 2016, 19:48
-
Montella: Ini adalah Era Baru AC Milan
Liga Italia 24 Desember 2016, 19:12
-
Supercoppa Italiana 2016, Trofi Paling Spesial Bagi Galliani
Liga Italia 24 Desember 2016, 12:45
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR