
Hari ini muncul rumor yang menyatakan juara Premier League 2014-15, Chelsea sudah menyiapkan 30 juta euro untuk memboyong Icardi ke London. Entah apakah karena rumor itu, pemain 22 tahun tersebut menyatakan perpanjangan kontraknya berada dalam situasi yang sulit.
"Ini adalah situasi yang sulit, tapi saat ini bukan mengenai hal tersebut. Publik Giuseppe Meazza mencintai saya, dan saya sangat menghormati mereka. Setiap pertandingan saya berusaha membahagiakan mereka.
"Saya masih muda dan berusia 22 tahun, dan saya harap bisa memiliki karier seperti Javier Zanetti. Meski bila saya mencetak 200 gol di Serie A, saya akan lebih cepat pensiun ketimbang dirinya." terangnya dikutip Football Italia.
Musim ini Icardi menjadi salah satu pendulang gol terbanyak di liga, dengan 18 gol, ia terpaut dua gol saja dari Carlos Tevez di posisi pertama. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Milan Diminta Buktikan Diri Layak Bela Rossoneri
Liga Italia 5 Mei 2015, 22:54
-
Montolivo Absen di Sisa Musim Ini
Liga Italia 5 Mei 2015, 22:23
-
Crespo Idamkan Latih Inter Milan
Liga Italia 5 Mei 2015, 18:06
-
Usai Pensiun Buffon Tak Ingin Jadi Pelatih
Liga Italia 5 Mei 2015, 17:39
-
Felipe Melo Ingin Bereuni Dengan Mancini
Liga Italia 5 Mei 2015, 16:59
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR