
Bola.net - Inter Milan dan Torino akan bertanding di Giuseppe Meazza pada pekan ke-7 Serie A 2024/2025. Pertandingan Liga Italia antara Inter Milan vs Torino ini dijadwalkan kick-off Minggu, 6 Oktober 2024, jam 01.45 WIB, live streaming di Vidio.
Dalam dua pertandingan terakhir di semua kompetisi, Inter selalu menang. Sebaliknya, dalam dua pertandingan terkini mereka, Torino selalu kalah.
Inter menang 3-2 atas tuan rumah Udinese di Serie A, kemudian membantai sang tamu Red Star Belgrade di ajang Liga Champions. Sementara itu, Torino kalah 1-2 dari Empoli di Coppa Italia, lalu pekan lalu dikalahkan Lazio di kandang sendiri dengan skor 2-3.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Inter Milan vs Torino

Kompetisi: Serie A/Liga Italia
Pertandingan: Inter Milan vs Torino
Stadion: Giuseppe Meazza
Hari, tanggal: Minggu, 6 Oktober 2024
Jam: 01.45 WIB
Siaran langsung TV: -
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Ada beberapa pilihan paket untuk live streaming konten sport di Vidio. Ada paket Platinum dengan harga mulai Rp39.000, dan ada pula paket Diamond (Platinum + Premier League) dengan harga mulai Rp79.000. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Prediksi Starting XI Inter Milan vs Torino
Inter Milan (3-5-2): Sommer; Pavard, Acerbi, Bastoni; Darmian, Frattesi, Calhanoglu, Mkhitaryan, Dimarco; Thuram, Lautaro.
Pelatih: Simone Inzaghi.
Info skuad: Buchanan (cedera), Barella (cedera).
Torino (3-4-2-1): Milinkovic-Savic; Walukiewicz, Coco, Masina; Pedersen, Tameze, Ricci, Ilic; Lazaro, Sanabria; Zapata.
Pelatih: Paolo Vanoli.
Info skuad: Schuurs (cedera), Ilkhan (cedera), Ciammaglichella (meragukan), Nije (meragukan).
Head to Head Inter Milan vs Torino
5 pertemuan terakhir
28/04/24 Inter Milan 2-0 Torino (Serie A)
21/10/23 Torino 0-3 Inter Milan (Serie A)
03/06/23 Torino 0-1 Inter Milan (Serie A)
10/09/22 Inter Milan 1-0 Torino (Serie A)
14/03/22 Torino 1-1 Inter Milan (Serie A).
5 pertandingan terakhir Inter Milan (S-S-K-M-M)
16/09/24 Monza 1-1 Inter Milan (Serie A)
19/09/24 Manchester City 0-0 Inter Milan (Liga Champions)
23/09/24 Inter Milan 1-2 AC Milan (Serie A)
28/09/24 Udinese 2-3 Inter Milan (Serie A)
02/10/24 Inter Milan 4-0 Red Star Belgrade (Liga Champions).
5 pertandingan terakhir Torino (M-S-M-K-K)
30/08/24 Venezia 0-1 Torino (Serie A)
15/09/24 Torino 0-0 Lecce (Serie A)
21/09/24 Verona 2-3 Torino (Serie A)
25/09/24 Torino 1-2 Empoli (Coppa Italia)
29/09/24 Torino 2-3 Lazio (Serie A).
Statistik Inter Milan vs Torino
- Inter selalu menang tanpa kebobolan dalam 4 laga terakhir vs Torino di Serie A.
- Inter menang 9 kali dan tak terkalahkan dalam 10 laga terakhir vs Torino di Serie A.
- Inter baru menang 3 kali di Serie A musim ini (M3 S2 K1, gol 13-7).
- Inter selalu gagal clean sheet dalam 3 laga terakhir di Serie A.
- Inter 2 kali clean sheet dalam 3 laga kandang terakhir di Serie A.
- Torino baru kalah 1 kali di Serie A musim ini (M3 S2 K1, gol 10-8).
- Torino tak terkalahkan dalam 3 laga tandang terakhir di Serie A: seri 2-2 vs AC Milan, menang 1-0 vs Venezia, menang 3-2 vs Verona.
Klasemen Serie A
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Inter Milan vs Torino - Serie A
Liga Italia 5 Oktober 2024, 22:45
-
3 Pemain Serie A di Skuad Belgia untuk Hadapi Italia: Lukaku Tak Dipanggil
Piala Eropa 5 Oktober 2024, 13:58
-
Daniel Maldini, Matteo Gabbia, dan Pemain-pemain 0 Cap di Skuad Timnas Italia
Piala Eropa 5 Oktober 2024, 12:57
-
Assist Romelu Lukaku dan Gol 26 Detik Scott McTominay
Liga Italia 5 Oktober 2024, 11:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR