
Bola.net - Redaksi Bola.net memilih Luka Jovic sebagai man of the match pertandingan AC Milan vs Fiorentina. Sang striker sukses jadi pahlawan bagi timnya di laga ini.
Di giornata ke-31 Serie A 2024/2025 ini, AC Milan kedatangan tamu penting di San Siro. Mereka harus menjamu salah satu tim kuda hitam Italia, Fiorentina.
Pertandingan ini berlangsung sengit dan tanpa pemenang. Pasalnya skor akhir pertandingan ini adalah 2-2 sama kuat.
Redaksi Bola.net memilih Luka Jovic sebagai man of the match pertandingan ini. Mengapa demikian?
Simak ulasannya di bawah ini.
Juru Selamat

Jovic kami pilih sebagai man of the match di laga ini karena ia jadi penyelamat Milan dari kekalahan.
Jovic masuk sebagai pemain pengganti di menit ke-23 menggantikan Yunus Musah. Semenjak ia masuk, serangan AC Milan jadi lebih mengancam.
Puncak kontribusinya adalah ketika ia mencetak gol kedua Rossoneri di laga ini. Berkat kontribusinya itu, sang striker layak mendapatkan predikat man of the match di laga ini.
Statistik Pertandingan

AC Milan - Fiorentina
Goals: 2-2
Total Shots: 19-15
Shots on Target: 6-8
Posession: 52%-48%
Fouls: 12-11
Offsides: 1-5
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bagaimana Sih Status Zlatan Ibrahimovic di AC Milan?
Liga Italia 6 April 2025, 10:21
-
Fiorentina Hadapi Milan dengan Karakter dan Keberanian
Liga Italia 6 April 2025, 09:46
-
Buruknya Permainan AC Milan Melawan Fiorentina
Liga Italia 6 April 2025, 09:34
-
Kebiasaan Buruk Milan yang Bikin Tijjani Reijnders dan Jovic Kesal
Liga Italia 6 April 2025, 09:24
-
Man of the Match AC Milan vs Fiorentina: Luka Jovic
Liga Italia 6 April 2025, 03:53
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR