Bola.net - Kaka, begitu ia bisa disapa, merupakan salah satu legenda AC Milan dan timnas Brasil.
Ricardo Izecson dos Santos Leite atau biasa dikenal dengan Ricardo Kaka merupakan pemain terakhir yang meraih trofi Ballon d'Or sebelum era Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi dimulai.
Ia meraih Ballon d'Or 2007 setelah membawa AC Milan meraih trofi Liga Champions di tahun yang sama. Tak seperti kebanyakan pemain sepak bola asal Brasil, Ricardo Kaka besar dari keluarga kaya raya dan agamis.
Sang ayah bernama Bosco Izecson Pereira Leite, seorang insinyur dengan penghasilan besar di Brasil. Berkat kemampuan finansial keluarganya yang di atas rata-rata, Kaka juga mendapat pendidikan yang layak sewaktu kecil. Sembari bersekolah, Kaka juga bisa fokus berlatih sepak bola.
Selain itu, Ricardo Kaka juga jarang diterpa gosip yang tidak sedap. Ia merupakan pribadi yang kalem dan tak banyak tingkah.
Sosok pribadi yang kalem dan tak banyak ulah ini merupakan sosok yang layak jadi panutan. Simak kata-kata inspiratif dari Kaka, seperti dilansir dari Awaken The Greatness Within.
Kata-kata Inspiratif Ricardo Kaka (1-5)
1. Ketika saya berjuang, saya masih bisa memimpikan kesuksesanku
2. Penting bagi saya untuk terus meningkatkan kemampuan
3. Bertanding melawan Real Madrid adalah pengalaman yang sangat bagus
4. Setiap gol yang saya cetak itu mengasyikkan
5. Saya telah mengatasi banyak momen sulit dalam karier
Kata-kata Inspiratif Ricardo Kaka (6-10)
6. Sayang memiliki hidup. Saya memiliki nilai-nilainya. Dan dibandingkan dengan masyarakat banyak, sepak bola itu radikal
7. Tidak mudah untuk memutuskan apa yang terbaik untukmu di masa depan
8. Bagi seorang pemain, ini pengalaman yang luar biasa untuk berada di Real Madrid. Saya menjadi dewasa di sana, terutama sebagai pribadi
9. Di sepak bola, ada saat-saat baik dan buruk, tetapi jika Anda berada di tim yang hebat, Anda bisa percaya percaya diri memenangkan trofi
10. Bahkan Cristiano Ronaldo yang memenangkan dua Ballon d’Or dengan Real Madrid, masih menerima kritik di Bernabeu
Kata-kata Inspiratif Ricardo Kaka (11-15)
11. Saya selalu berterima kasih kepada rekan satu di Milan atas apa yang kami capai
12. Setiap kesempatan yang muncul dengan sendirinya, tujuan utama saya adalah menjadi pemenang
13. Ketika saya melakukan wawancara dan tampil di kamera, saya ingin menjadi orang yang sama dengan Anda temui secara pribadi.
14. Bermain untuk Madrid adalah tentangan besar
15. Setiap kali saya mendengar para penggemar, itu menyenangkan. Itu memberi saya perasaan yang hebat karena saya tahun itu datang dari hati mereka
Kata-kata Inspiratif Ricardo Kaka (16-20)
16. Kedengarannya seperti klise, tetapi tanpa tim yang kuat, Anda tidak memenangkan apa pun dalam sepak bola
17. Saya telah berada di banyak tim yang memiliki banyak bakat tetapi tak berhasil dan tim yang tak memiliki banyak bakat namun meraih juara
18. Seseorang selalu menginginkan lebih ketika semuanya berhasil
19. Saya tahu sulit untuk mengikuti contoh tim lain di negara yang sama, tetapi itulah kadang-kadang harus Anda lakukan.
20. Saya belajar bahwa Tuhan yang memutuskan kejadian akan terjadi atau tidak.
Sumber Asli: Awaken The Greatness Within
Disadur dari: Bola.com/Penulis Hanif Sri Yulianto/Editor Yus Mei Sawitri
Published: 22 Juni 2020
Baca Juga:
- Kumpulan Ungkapan Romantis untuk Minta Maaf ke Pacar, Dijamin Dimaafkan Deh
- Lirik Lagu Price Tag - Jessie J
- Lagu Walau Habis Terang - Peterpan
- Kumpulan Kata-kata Motivasi Atasi Lelah Bekerja, Dijamin Tokcer
- 45 Kata-kata Sabar Hadapi Cobaan, Membuat Bikin Pikiran Jadi Tenang
- Resapi 27 Kata-Kata Motivasi Ini Jika Berniat Keluar dari Zona Nyaman
- 20 Kata-Kata Diego Maradona, Legenda yang Merasa Lebih Hebat dari Pele
- Lirik Lagu We Are The World - Michael Jackson
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kabar Bagus untuk Milan, Salzburg Siap Lepas Szoboszlai
Liga Italia 22 Juni 2020, 20:58 -
Milan Nego Ralf Rangnick, Ini Kata Stefano Pioli
Liga Italia 22 Juni 2020, 17:33 -
Mau Naby Keita, AC Milan Diminta Serahkan Pemain Ini ke Liverpool
Liga Inggris 22 Juni 2020, 17:20 -
Rangkaian Kata-Kata Inspiratif Legenda AC Milan, Kaka
Lain Lain 22 Juni 2020, 09:01
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Daniel Holgado
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:54 -
Manchester United Diminta Mainkan Mbeumo di Depan Demi Kembalikan Performa Bruno
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:42 -
Di-Backing Sir Jim Ratcliffe, Ruben Amorim Belum akan Dipecat MU!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:39 -
Manchester United Boleh Kok Angkut Adam Wharton, Tapi....
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:22 -
Prediksi Real Madrid vs Villarreal 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 13:14 -
Haram Hukumnya Sunderland Remehkan MU: Mereka Tim yang Berbahaya!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:02 -
Hasil Latihan Moto3 Mandalika 2025: Angel Piqueras Ungguli Maximo Quiles
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:01 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Seret, Mikel Arteta Woles Aja!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:46
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR