Kontingen pencak silat Jawa Timur (Jatim) dipastikan mendapat tiga medali emas pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XIX Jawa Barat (Jabar) 2016. Meski sudah sesuai target, Jatim tak puas. Sebab ada indikasi kecurangan wasit dan juri untk menguntungkan tuan rumah.
Minggu (26/9) hari ini di Graha Satria ITB Jatinangor, Sumedang, Jatim mendapat satu medali emas di Kelas A putra. Pesilat Jatim, Rudi Santoso menang atas Firman dari Sulawesi Tengah (Sulteng). Rudi menang dengan kedudukan 4-1.
Jatim juga mendapat emas di Kelas I. Pesilat atas nama Eko Febrianto menang telak atas wakil Jabar, Eldiansyah dengan skor 5-0. Sementara itu Amri Rusdana memperoleh medali emas dari Kelas F. Sayang Sarah Tria Monita yang turun di Kelas C putri, gagal meraih emas setelah dikalahkan Wewey Wita dari Jabar dengan skor 1-4.
"Targetnya sudah dipenuhi. Tapi saya tidak puas. Minimal lima. Yang lepas adalah nomor ganda putri dan kelasnya Sarah," kata Aliadi Ika, manajer pencak silat Jatim.
Selain mendapat tiga medali emas, Jatim juga memperoleh dua medali perak dari Kelas C Putri dan nomor Ganda Putri. Jatim juga mendapatkan tiga medali perunggu dari Kelas D Putra, Beregu Putri dan Beregu Putra.
"Kita bersyukur sudah memenuhi target. Walaupun sebenarnya kita bisa lebih dari itu. Kita harusnya dapat lima medali emas. Tapi nilainya Sarah banyak diambil," ucap Ketua Pengprov IPSI Jatim, . [initial]
Baca Juga:
- Jatim dan DKI Jakarta Berebut Nomor Dua
- Futsal Jatim Dipastikan Gagal Meraih Emas
- PB PON Belasungkawa pada Pelatih Menembak Yogyakarta
- Voli Putra dan Putri Jatim Jadi Juara Grup
- PON Harus Dievaluasi Total
- Sportivitas di PON Jabar Terburuk Dalam Sejarah
- Voli Putri Jatim Hattrick Menang
- Menpora: Tidak Mudah Menjadi Tuan Rumah PON
- PON Jabar Dinilai Kacau, Menpora Justru Beri Acungan Jempol
- Raih Sembilan Emas, Senam Jatim Over Target
- Futsal Jatim Juara Grup A
- PON XIX: Luar Biasa, Jatim Raup 11 Emas di Selam
- PON XIX: Gaptek, Panpel Sepatu Roda Gunakan Alat Kuno
- Dua Olimpian Jatim Raih Medali Emas Panahan
- Voli Putra Jatim Belum Terbendung
- Jatim Sudah Peroleh Tiga Emas dari Senam Artistik
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kualitas Wasit Asing Perpanjang Bobroknya PON Jabar
Olahraga Lain-Lain 25 September 2016, 18:53 -
Jatim Rebut Tiga Emas di Pencak Silat
Olahraga Lain-Lain 25 September 2016, 13:35 -
Jatim dan DKI Jakarta Berebut Nomor Dua
Olahraga Lain-Lain 25 September 2016, 11:27 -
Futsal Jatim Dipastikan Gagal Meraih Emas
Olahraga Lain-Lain 25 September 2016, 10:45 -
PB PON Belasungkawa pada Pelatih Menembak Yogyakarta
Olahraga Lain-Lain 25 September 2016, 10:35
LATEST UPDATE
-
Prediksi Chelsea vs Liverpool 4 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 11:08 -
Oliver Glasner Tidak akan Pikir Dua Kali untuk Gabung MU!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:52 -
Inilah Deretan Laga yang Harus Dijalani Liverpool Tanpa Alisson
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:51 -
Prediksi Inter Milan vs Cremonese 4 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 10:48 -
Didesak Boikot Israel dari Piala Dunia 2026, Begini Respon FIFA
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 10:40 -
Hasil FP1 MotoGP Mandalika 2025: Luca Marini dan Honda Catat Waktu Tercepat
Otomotif 3 Oktober 2025, 10:40 -
Misteri Senne Lammens di MU: Sebenarnya Kiper Utama atau Pelapis Sih?
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:36 -
Mengapa Transfer Robert Lewandowski ke AC Milan Tak Semudah yang Dibayangkan?
Liga Italia 3 Oktober 2025, 10:35
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR