Bola.net - - Barcelona berhasil meraih kemenangan telak lima gol tanpa balas saat bertandang ke Benito Villamarin. Menghadapi Real Betis, Barca sempat mengalami kesulitan dan baru bisa mencetak gol pada 30 menit terakhir.
Pelatih Barcelona, Ernesto Valverde sudah dipaksa melakukan pergantian pemain pada menit ke-43. Thomas Vermaelen mengalami cedera otot dan harus digantikan dengan Samuel Umtiti.
Pada menit ke-65, saat Barca masih unggul 1-0, Valverde melakukan satu pergantian pemain lagi. Ia menarik keluar Andre Gomes untuk digantikan dengan Paulinho. Namun saat mempersiapkan Paulinho dan memberinya instruksi di pinggir lapangan, Barca mencetak gol kedua. Berikut video gol Messi itu:
Valverde nampaknya sangat terkesima dengan gol tersebut. Valverde sampai lupa instruksi apa yang ingin ia sampaikan kepada Paulinho.
Dalam laga itu, Messi dan Luis Suarez mencetak dua gol sementara Ivan Rakitic mencetak satu gol sisanya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Akan Gelar Seremoni Perpisahan Dengan Mascherano
Liga Spanyol 23 Januari 2018, 22:47
-
Deulofeu Ingin AC Milan Membelinya dari Barcelona
Liga Italia 23 Januari 2018, 18:06
-
Prediksi Barcelona vs Espanyol 26 Januari 2018
Liga Spanyol 23 Januari 2018, 16:26
-
Vermaelen Dipaksa Menepi Dua Pekan di Barcelona
Liga Spanyol 23 Januari 2018, 09:30
-
Video: Terpukau Gol Messi, Valverde Sampai Lupa Instruksi Kepada Paulinho
Open Play 23 Januari 2018, 09:06
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR