
Bola.net - Debutan Pramac Racing, Jorge Martin, dipastikan absen dari sisa pekan balap MotoGP Portugal di Sirkuit Algarve, Portimao, usai mengalami kecelakaan hebat dalam sesi latihan bebas ketiga (FP3) pada Sabtu (17/4/2021).
Martin diketahui sedang melaju di Tikungan 7 ketika mengalami selip dan kemudian terlempar dari motornya. Tubuhnya berguling-guling di area gravel dan motornya rusak parah. Ia terlihat sangat kesakitan dan sulit bangkit, namun dipastikan tak hilang kesadaran.
Mengingat proses evakuasi juara dunia Moto3 2018 tersebut dari gravel sulit dilakukan, maka tim medis meminta sesi dihentikan sementara ketika tersisa empat menit. Dengan bantuan tandu, Martin pun dimasukkan ke dalam ambulans.
🚩 RED FLAG 🚩
— MotoGP™🏁 (@MotoGP) April 17, 2021
The session has been stopped due to a crash for @88jorgemartin at Turn 7💢
The Doha polesitter is being helped by the marshals#PortugueseGP 🇵🇹 pic.twitter.com/leWU1zMX2e
Dipastikan Tidak Bugar
Rider Spanyol tersebut segera dilarikan ke Medical Center di Sirkuit Portimao. MotoGP pun mengumumkan bahwa diagnosa pertama yang didapatkan adalah Martin mengalami memar pada kepala, lengan kanan, dan engkel kanan.
Alhasil, Martin pun dinyatakan tidak bugar untuk melanjutkan kiprahnya dalam pekan balap kali ini, dan ditransfer ke rumah sakit rujukan setempat untuk menjalani pemeriksaan medis lebih jauh.
Medical Info Update 📋
— MotoGP™🏁 (@MotoGP) April 17, 2021
Rider #89 @88jorgemartin has been declared unfit with a head contusion, right hand and ankle contusion. He will be transferred to hospital for further medical checks#PortugueseGP 🇵🇹
Usai merebut pole dan finis ketiga di MotoGP Doha pada 4 April lalu, saat ini Martin tengah duduk di peringkat ketujuh pada klasemen pembalap dengan koleksi 17 poin.
Sumber: MotoGP
Video: 5 Pembalap Hebat WorldSBK yang Tak Sukses di MotoGP
Baca Juga:
- Hasil FP3 Formula 1 GP Imola: Max Verstappen-Lando Norris Terdepan
- Hasil FP3 MotoGP Portimao: Bendera Merah, Fabio Quartararo Tercepat
- Hasil FP3 Moto3 Portimao: Andrea Migno Bekuk Gabriel Rodrigo
- Hasil FP2 Moto2 Portimao: Joe Roberts Lagi-Lagi Tercepat
- Hasil FP2 MotoGP Portimao: Pecco Bagnaia Bekuk Fabio Quartararo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera di 3 Bagian Tubuh, Jorge Martin Absen dari MotoGP Portimao
Otomotif 17 April 2021, 18:11
-
Berburu Impian, Johann Zarco Pede Ducati Bisa Bantu Juarai MotoGP
Otomotif 15 April 2021, 11:49
-
Tak Pernah Iri, Johann Zarco Senang Fabio Quartararo Jadi Sensasi di Prancis
Otomotif 14 April 2021, 16:22
-
Pramac Racing: Kalau Marc Marquez Mau Gabung, Kami Sediakan Tempat
Otomotif 14 April 2021, 11:45
-
Jorge Martin Prediksi Valentino Rossi Takkan Rebut Kemenangan di MotoGP 2021
Otomotif 14 April 2021, 11:08
LATEST UPDATE
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR