Bola.net - - Pebalap Kawasaki Racing Team, Jonathan Rea berhasil mencatat waktu tercepat dalam sesi latihan bebas pertama (FP1) WorldSBK Italia yang digelar di Autodromo Enzo e Dino Ferrari di Imola pada hari Jumat (10/5).
Sang juara dunia bertahan ini diikuti oleh duet pebalap Aruba.it Racing Ducati, Chaz Davies di posisi kedua dan Alvaro Bautista di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh rider Kawasaki Racing Team lainnya, Leon Haslam dan rider BMW Motorrad WorldSBK, Tom Sykes.
Berikut hasil sesi latihan bebas pertama WorldSBK Italia 2019.
Hasil FP1
- Jonathan Rea - Kawasaki Racing Team 1m 46.636s
- Chaz Davies - Aruba.it Racing – Ducati 1m 46.924s
- Alvaro Bautista - Aruba.it Racing – Ducati 1m 47.270s
- Leon Haslam - Kawasaki Racing Team 1m 47.434s
- Tom Sykes - BMW WorldSBK Team 1m 47.552s
- Michael van der Mark - Pata Yamaha 1m 47.559s
- Michael Ruben Rinaldi - Barni Racing Team Ducati 1m 47.828s
- Marco Melandri - GRT Yamaha 1m 47.973s
- Alex Lowes - Pata Yamaha 1m 48.011s
- Toprak Razgatlioglu - Kawasaki Puccetti Racing 1m 48.319s
- Markus Reiterberger - BMW WorldSBK Team 1m 48.430s
- Sandro Cortese - GRT Yamaha 1m 48.457s
- Jordi Torres - Team Pedercini Racing Kawasaki 1m 48.808s
- Lorenzo Zanetti - Motocorsa Ducati 1m 48.908s
- Leon Camier - Moriwaki Althea Honda Team 1m 49.302s
- Hector Barbera - Orelac Racing VerdNatura Kawasaki 1m 49.739s
- Ryuichi Kiyonari - Moriwaki Althea Honda Team 1m 50.024s
- Alessandro Delbianco - Althea Mie Racing Team Honda 1m 50.750s
- Eugene Laverty - Team Go Eleven Ducati 1m 51.747s
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil FP1 WorldSBK Imola, Italia: Jonathan Rea Tercepat
Otomotif 10 Mei 2019, 16:45
-
Marc Marquez: Bautista Dominan Tak Hanya Berkat Ducati
Otomotif 30 April 2019, 12:45
-
'Ducati Mustahil Dominasi WorldSBK Tanpa Bautista'
Otomotif 30 April 2019, 10:15
-
Kuasai MotoGP dan WorldSBK, Ducati Tetap Membumi
Otomotif 29 April 2019, 10:10
-
Dovizioso Akui Tak Kaget Bautista Dominasi WorldSBK
Otomotif 23 April 2019, 14:45
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR