
Bola.net - Pebalap Red Bull KTM Tech 3, Miguel Oliveira, sukses mencatatkan waktu tercepat pada hari ketiga uji coba tertutup MotoGP Misano, Italia, pada Rabu (24/6/2020), demikian yang dilansir Crash.net.
Meski tak ada catatan waktu yang resmi dirilis, rider asal Portugal tersebut mencatatkan waktu 1 menit 32,9 detik dalam kesempatan perdananya mengendarai motor RC16 sejak uji coba pramusim di Qatar pada akhir Februari.
Catatan waktu ini pun hanya tertinggal 0,2 detik saja dari catatan waktu yang dicetak rider Red Bull KTM Factory Racing, Pol Espargaro, pada hari pertama. Di lain sisi, catatan waktu kedua debutan KTM, Brad Binder dan Iker Lecuona tak diketahui.
Aprilia Tentukan Spek Mesin
Test rider Ducati Corse, Michele Pirro, juga dikabarkan menyamai catatan waktu Espargaro dengan 1 menit 33,1 detik, sementara rider Aprilia Racing Team Gresini memperbaiki catatannya 0,5 detik lebih baik dengan 1 menit 33,4 detik di atas RS-GP terbaru.
Test rider Aprilia, Bradley Smith, yang akan menggantikan Andrea Iannone di dua seri pertama MotoGP 2020, mencatatkan waktu 1 menit 34,2 detik. Crash.net pun mengabarkan bahwa Aprilia juga telah memilih spek mesin mana yang akan diajukan kepada direktur teknis MotoGP pada 29 Juni nanti.
Test rider Suzuki, Sylvain Guintoli, juga diturunkan dalam uji coba ini, namun catatan waktunya tak diketahui. Uji coba ini pun akan berlanjut pada Kamis (25/6/2020).
Video: 5 Pebalap Hebat WorldSBK yang Tak Sukses di MotoGP
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Miguel Oliveira Pimpin Hari Kedua Uji Coba MotoGP Misano
Otomotif 25 Juni 2020, 08:55
-
Video: Sehari Bersama Rider MotoGP, Miguel Oliveira
Otomotif 11 Juni 2020, 14:55
-
KTM: Miguel Oliveira ke Tim Pabrikan? Tunggu Keputusan Pol Espargaro Dulu
Otomotif 11 Juni 2020, 09:42
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR